Berita| 24 August 2017
Beberapa waktu lalu, Yamaha Indonesia sempat melepas varian lama TMax sebagai salah satu line up CBU Yamaha. Dan sekarang, TMax DX telah dikenalkan sebagai penggantinya
Berita| 24 August 2017
Website resmi Yamaha Indonesia sudah menampilkan sosok skuter besar TMax DX sebagai varian baru yang akan meluncur.
Berita| 23 August 2017
Desain motor sport Apache RR310S akhirnya dipatenkan TVS. Jika diperhatikan mirip sekali dengan motor konsepnya, TVS Akula 310.
Berita| 23 August 2017
Federal Parts adalah salah satu merek suku cadang sepeda motor dari Astra Otoparts group meluncurkan aplikasi mobile Federal Parts yang bisa diunduh dengan mudah dan gratis melalui smartphone.
Tips & Modifikasi| 23 August 2017
Bijak sebelum menentukan, tidak asal saat memutuskan. Mencicil kendaraan roda dua juga butuh pertimbangan. Perhatikan empat hal berikut ini.
Sport| 22 August 2017
Ali Adriansyah Rusmiputro, satu-satunya pembalap Indonesia yang berlaga di ajang World Supersport 300 (WSSP 300), kembali mendulang poin
Sport| 20 August 2017
Kadek Ramayadi sukses menyelesaikan SS6 Asia Cross Country Rally (AXCR) 2017 dari Pak Chong ke Ayutthaya dengan total jarak 288 km dalam waktu 1 jam 22 menit 24 detik.
Berita| 20 August 2017
Mumpung masih ada waktu hari ini, ban Aspira Premio tawarkan diskon hingga 30%!
Komunitas| 19 August 2017
Menyambut HUT kemerdekaan Republik Indonesia ke-72, 1.800 bikers Honda menggelar turing ke tempat bersejarah dan silaturahmi antar komunitas dengan tajuk 'Convoy Merdeka'.
Berita| 19 August 2017
Untuk memudahkan konsumen mendapatkan servis purna jual dalam jangkauan area yang lebih luas PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) mengajak bengkel umum sebagai Bengkel Mitra Suzuki.
Berita| 18 August 2017
Era sepeda motor listrik sudah di depan mata, skuter listrik Gesits sudah siap diproduksi secara lokal
Berita| 18 August 2017
PT Astra Honda Motor (AHM) memboyong jajaran motor sport pilihannya untuk hadir lebih dekat dengan masyarakat di 11 kota besar seluruh Indonesia.
Berita| 17 August 2017
Berbagai aki buat big bike atau moge siap dihadirkan Yuasa pada GIIAS 2017.
Komunitas| 17 August 2017
Komunitas Police Owners Group (POG), yang beranggotakan pemilik Harley-Davidson tipe Police ini mengadakan turing nasional dengan mengambil rute Jakarta – Bali.
Berita| 17 August 2017
Harley Davidson kembali hadir dan tampil perdana di GAIKINDO Indonesia Internasional Auto Show 2017, berikut ini harga resminya.