Berita| 16 January 2026
Rumor beredar bahwa Honda akan menerapkan teknologi yang sudah digunakan pada Honda CB650R ke motor berkapasitas di bawahnya.
Berita| 11 January 2026
Motor ini ditujukan untuk pengendara muda yang menginginkan sensasi berkendara lebih sporty dengan tampilan yang terinspirasi langsung dari motor balap MotoGP.
Berita| 1 January 2026
Berdasarkan data teknis pengembangannya, Honda CBR250RR mengusung rangka tipe truss structure yang terbuat dari pipa baja.
Motor Listrik| 28 December 2025
Menurut VP of Engineering ALVA, Cahya Agusta Harianto, baterai motor listrik ALVA dirancang memiliki daya tahan hingga sekitar 1.000 siklus pengisian daya.
Berita| 12 December 2025
Meski berbagi basis teknis yang sama,mulai dari mesin 948 cc empat silinder, rangka, hingga sistem elektronik modern berbasis IMU, tapi keduanya tampil beda.
Berita| 12 December 2025
Untuk pasar Indonesia, Kawasaki menetapkan harga Rp 360.900.000 untuk Z900RS dan Rp 373.000.000 untuk Z900RS Café
Berita| 18 November 2025
SV-7GX hadir sebagai crossover serbaguna yang menempati segmen midweight, memadukan kelincahan sportbike dengan posisi berkendara tegak ala adventure tourer.
Berita| 16 November 2025
Final Battle HMC 2025 di Garut menetapkan tiga National Champion: Vario 160, CBR250RR, dan Tiger.Ini daftar lengkap pemenang semua kategori.
Berita| 11 November 2025
Sepeda motor yang tak bisa digambarkan hanya sekadar “Supermotard,” namun dengan representasinya sudah layak untuk diberi gelar “Hyper.”
Tips & Modifikasi| 30 October 2025
Perangkat ini tak hanya berfungsi sebagai alarm konvensional, tetapi juga memiliki fitur immobilizer yang mampu mematikan mesin dari jarak jauh menggunakan remote.
Sport| 13 October 2025
Mengandalkan performa tangguh CBR Series, para pembalap binaan PT Astra Honda Motor (AHM) sukses mengamankan tiga podium di tiga kelas berbeda pada race kedua.
Sport| 10 October 2025
Balapan Asia Road Racing Championship (ARRC) 2025 kembali bergulir, para pembalap binaan PT Astra Honda Motor (AHM) incar poin penuh untuk mengunci gelar juara.
Motor Listrik| 3 October 2025
Dari jumlah tersebut, enam unit tampil dengan livery khusus yang merepresentasikan balap Honda. Termasuk 2 unit mengusung corak tim HRC Castrol MotoGP.
Berita| 27 September 2025
Berbagai teknologi disematkan pada Ducati Diavel V4 RS, yang salah satunya dari teknologi yang diadopsi dari motor balap MotoGP.
Berita| 30 August 2025
Demonstrasi meluas hingga rumah Ahmad Sahroni di Tanjung Priok. Politikus berjuluk Crazy Rich Tanjung Priok itu tercatat punya 5 motor mewah dalam LHKPN.