Sport| 19 October 2020
Banyak sekali drama yang mewarnai ajang balap MotoGP Aragon tadi malam. Seperti Alex Marquez yang berhasil meraih posisi ke-2 dan kembali naik podium pada pekan ini.
Tips & Modifikasi| 18 October 2020
Berkendara off-road tentunya memiliki perbedaan dengan cara melibas lintasan aspal mulus. Saat menunggang motor di jalanan tidak rata, terdapat beberapa hal yang perlu diperhatikan agar tetap aman.
Berita| 17 October 2020
Secara tampilan, sepasang lampu berbentuk mata hadir di bagian depan Yamaha Vinoora. Lampu ini sendiri sudah menggunakan teknologi LED.
Berita| 16 October 2020
Usai merasakan X-Town 250i, kini OtoRider berkesempatan untuk mencicipi langsung skutik mungil merek motor asal Taiwan, GP 125. Lantas, seperti apa performa serta impresi dari skutik tersebut?
Berita| 16 October 2020
Pabrikan motor Honda resmi merilis All New Honda Forza 125 eSP+. Lantas, bagaimana dengan performanya?
Sport| 16 October 2020
Valentino Rossi dikonfirmasi telah positif Covid-19 setelah melakukan tes kesehatan. The Doctor itu pun menjadi pembalap MotoGP pertama yang terpaksa absen di grand prix karena hasil test yang positif
Sport| 15 October 2020
Bos Repsol Honda yakni Alberto Puig mengakui kesalahannya yang membuat Marc Marquez tidak bisa kembali balapan hingga saat ini. Pernyataannya tentu membuat geger dunia balap MotoGP.
Sport| 14 October 2020
Akibat hasil buruk tersebut, Rossi tercatat telah tiga kali beruntun gagal menyelesaikan balapan penuh, yakni saat di Misano, Barcelona, serta Le Mans.
Berita| 13 October 2020
Honda Malaysia resmi menghadirkan generasi terbaru BeAT 2021. Lalu, apa bedanya dengan model yang ada di Indonesia serta berapa harganya?
Berita| 13 October 2020
Diketahui hari ini terdapat demonstrasi menjajakan pendapat tentang Undang-Undang Cipta Kerja. Demonstrasi berlangsung di sekitar Istana Merdeka, Jakarta Pusat.
Berita| 12 October 2020
PT Piaggio Indonesia menghadirkan berbagai model Vespa ke Tanah Air, salah satunya adalah Vespa Sprint 150. Lantas, bagaimana dengan skema cicilannya?
Berita| 11 October 2020
Yayasan Astra Honda Motor (AHM) memberikan beasiswa kepada 203 pelajar sekolah dan 37 guru. Besaran beasiswa yang disalurkan memiliki nilai sebesar Rp 350 juta.
Berita| 11 October 2020
Hadir dengan model full fairing, motor ini bersaing dengan beberapa merek lain, seperti Yamaha YZF-R15 dan Suzuki GSX-R150. Nah, apa saja yang ditawarkan oleh CBR150R?
Tips & Modifikasi| 11 October 2020
Akan tetapi, sebelum melakukan modifikasi pada jok motor, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan. Apa saja?
Berita| 10 October 2020
BMW Motorrad resmi meluncurkan produk terbarunya, yakni G 310 R. Motor ini sendiri dirilis bersamaan dengan model G 310 GS.