Sport| 13 July 2015
Kala sebagian besar pelaku MotoGP hendak liburan musim panas, Marquez dan Pedrosa justru akan melakukan tes di Misano minggu depan.
Sport| 12 July 2015
Saat ini, Rossi mengantongi 179 poin dan Jorge Lorenzo 166 poin, disusul Andrea Iannone dengan 118 poin. Marc Marquez merapat dengan 114 poin.
Sport| 12 July 2015
Selalu menjadi yang tercepat sejak FP1 digelar, Marc Marquez menutup paruh musim pertama dengan juara, diiikuti rekan setimnya Dani Pedrosa dan Valentino Rossi.
Sport| 12 July 2015
Marquez masih jadi yang tercepat di sesi Warm Up
Sport| 11 July 2015
Marc Marquez seperti tidak dapat dibendung di Sachsenring. Ini terbukti dari hasil sesi latihan, Marquez terus mencatatkan waktu terbaik. Bahkan pembalap Repsol Honda ini meraih pole position.
Sport| 11 July 2015
Andrea Iannone dan Andrea Dovisioso tak terlalu puas atas catatan waktu mereka saat sesi latihan Jumat kemarin.
Sport| 11 July 2015
Marc Marquez kembali menjadi pembalap tercepat di sesi latihan terakhir gelaran MotoGP seri ke-9 yang berlangsung di sirkuit Sachsenring, Jerman (11/7).
Sport| 11 July 2015
Kompetisi Moto2 yang sangat ketat memaksa Johann Zarco lebih baik lagi. Apalagi Sachsenring bukanlah tempat terbaiknya
Sport| 11 July 2015
Lorenzo mengeluh tentang improvisasi elektrikal yang membuatnya belum bisa maksimal di Sachsenring.
Sport| 11 July 2015
Sepertinya benar statement bahwa Marc Marquez adalah raja di Sachsenring. Terbukti sejak sesi latihan hari pertama hingga sesi latihan ke-3 (11/7), pembalap Repsol Honda ini terus jadi yang tercepat.
Sport| 11 July 2015
Ada yang beda nih dari livery YZR-M1 tunggangan duo pembalap Movistar Yamaha MotoGP, Valentino Rossi dan Jorge Lorenzo. Mulai GP Jerman, logo BLUE CORE nempel di tunggangan Rossi dan Lorenzo.
Sport| 10 July 2015
Pembalap Repsol Honda, Marc Maquez menutup sesi latihan seri ke-9 MotoGP yang berlangsung di sirkuit Sachsenring, Jerman (10/7) dengan hasil gemilang.
Sport| 10 July 2015
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez membuktikan dominasinya di sirkuit Sachsenring, Jerman pakai ban asimetrik.
Sport| 10 July 2015
Mengantisipasi komposisi tikungan sirkuit Sachsenring, Bridgestone memperkenalkan ban depan asimetrik untuk pertama kalinya.
Sport| 10 July 2015
Walau merasa agak berat, rider Moto3 asal Portugal ini siap mengulangi kemenangannya di Sachsenring