Komunitas| 26 March 2019
Komunitas penunggang CRF 250 Rally Jabodetabek menggelar acara Camping Ceria Nirmala, Halimun Salak, Jawa Barat pada 23-24 Maret 2019.
Tips & Modifikasi| 26 March 2019
Sederhana, sepertinya konsep ini hanya berlaku pada tampilan Yamaha XMax 2018 ini. Pasalnya, mesin jadi sangat kompleks. Letupan tenaga pun bikin karakter mesin jadi jauh lebih buas!
Berita| 25 March 2019
Dalam menyambut pesta demokrasi pemilihan umum mendatang, Shinko memberikan potongan harga khusus untuk ban berbagai jenis motor.
Tips & Modifikasi| 25 March 2019
Untuk pengguna Honda Forza yang ingin tampil lebih beda, gerai ini menawarkan berbagai pilihan parts carbon
Sport| 25 March 2019
Kemenangan Andrea Dovisioso pada pembukaan MotoGP 2019 menuai protes karena winglet yang digunakan pada lengan ayun Desmosedici GP19. Keputusan bandingnya akan keluar awal minggu ini.
Tips & Modifikasi| 24 March 2019
Nafas racy ditanggung lebih kuat pada Yamaha R25, Honda CBR250RR dan Kawasaki Ninja. Pasalnya windhshield ini lazim dipakai pada ajang balap internasional!
Berita| 24 March 2019
Dalam program HARCILNAS atau Harinya Cicilan Lunas, sebanyak 100 konsumen Adira Finance dilunasi cicilannya pada 17 Maret 2019 lalu.
Berita| 18 March 2019
Kawasaki Indonesia umumkan harga Ninja 250SL 2019. Ternyata cukup terjangkau.
Berita| 14 March 2019
Motor WSBK Nicky Hayden dijual seharga Rp 1,5 miliar.
Sport| 11 March 2019
Setelah Andrea Dovizioso berhasil membukukan podium pertama pada gelaran MotoGP Qatar, MInggu (10/03) banyak tim lain protes atas kemenangan rider berusia 32 tahun ini.
Berita| 11 March 2019
Memimpin balapan semenjak lap pertama, Andrea Dovizioso akhirnya berhasil finish pertama pada gelaran perdana MotoGP yang dilehat di sirkuit Losail International Qatar.
Sport| 10 March 2019
Pembalap Yamaha Monster Energy Maverick Vinales berhasil menjadi yang tercepat dalam sesi kualifikasi untuk menentukan posisi start seri perdana MotoGP di Sirkuit Internasional Losail, Qatar (9/3).
Sport| 9 March 2019
Latihan bebas kedua MotoGP Qatar 2019, Marc Marquez berhasil menggeser posisi Valentino Rossi dari waktu tercepat yang sudah didapatkan The Doctor pada sesi latihan bebas pertama,
Sport| 9 March 2019
Valentino Rossi menjadi yang tercepat pada sesi free practice 1. Bagaimana dengan Marquez?
Sport| 8 March 2019
Lima pembalap muda Astra Honda Racing Team (AHRT), bersiap mengikuti gelaran balap Asia Road Racing Championship (ARRC) yang akan digelar perdana di sirkuit Sepang, Maalaysia.