Sport| 13 August 2017
Rider Ducati Racing, Andrea Dovizioso sukses merebut gelar juara di MotoGP Austria yang berlangsung hari ini (13/8) di sirkuit Red Bull Ring
Sport| 13 August 2017
Spekulasi perpindahan antar pembalap MotoGP kembali menyeruak. Memang tidak semasif tahun lalu, namun isu ini tetap santer di pertengahan musim ini.
Sport| 13 August 2017
Di sesi latihan resmi MotoGP Brno di Republik Ceko Senin (7/8) lalu, tim Movistar Yamaha tampil mengejutkan dengan penggunaan fairing yang desainnya radikal.
Tips & Modifikasi| 13 August 2017
Bagi Anda yang berniat membeli kendaraan roda dua dan ingin meminangnya di perhelatan Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2017 sebaiknya cermati sejumlah aspek.
Berita| 12 August 2017
Semua pembelian line up Vespa dan Piaggio berkesempatan dapat aksesori, seperti floormat, flyscreen, top box, front carrier, front bumper atau sidebar, tergantung jenis motornya.
Berita| 12 August 2017
Tidak sampai Rp 40 juta sudah bisa boyong skutik 250 cc Benelli Zafferano di GIIAS 2017.
Berita| 11 August 2017
Yamaha Indonesia masih menyimpan spesifikasi detail dari Yamaha TMax DX, namun sebenarnya di pasar Eropa, skuter besar ini bukanlah barang baru. Sehingga spesifikasi lengkap dari TMax DX sudah ada
Berita| 11 August 2017
Ingin tahu APM motor apa saja yang hadir di GIIAS? Lengkapnya, saksikan video ini.
Berita| 10 August 2017
Sepasang motor sport CBR1000RR dan CBR250RR Kabuki Special Edition jadi andalan AHM di GIIAS 2017.
Berita| 10 August 2017
Menjelang GIIAS 2017, Vespa Sprint hadir versi Sport i-get Limited Edition dengan harga Rp 42,5 juta, tersedia dua pilihan warna Yellow Jealousy (Matt) dan Light Grey (Matt).
Sport| 8 August 2017
Sesi tes resmi MotoGP berlangsung di Sirkuit Brno, Republik Ceko tepat sehari pasca balapan di lokasi yang sama (7/8).
Sport| 7 August 2017
Sempat memimpin di awal lomba dan masuk pit tak lama setelah Marc Marquez mengganti motornya, membuat Jorge Lorenzo terlihat berpotensi untuk menang di MotoGP Brno, Republik Ceko
Sport| 5 August 2017
Kemarin (4/8) secara resmi Ducati Racing mengenalkan fairing terbaru dari Ducati Desmosedici mereka di sesi latihan bebas MotoGP Brno, Rep. Ceko.
Tips & Modifikasi| 4 August 2017
Livery balap Lucky Strike memang identik dengan tunggangan Suzuki di ajang GP500. Namun di balap lainnya, ada satu merek motor yang sukses membawa Lucky Strike di ajang Rally Dakar, yakni Cagiva.
Berita| 3 August 2017
Setelah digempur oleh produk-produk baru seperti Suzuki GSX-S150 dan Yamaha New V-Ixion, PT Astra Honda Motor (AHM) sadar tampang Honda CB150R StreetFire sudah butuh dipoles.