Berita| 12 January 2017
Meskipun estimasi pengiriman dari skuter anyar, Yamaha Aerox 155VVA series baru dilakukan pada bulan Maret nanti, namun antusiasme konsumennya di Indonesia terbilang besar.
Sport| 12 January 2017
Menjelang musim balap 2017, tim-tim MotoGP mulai bersiap untuk merilis motor dan formasi terbaru mereka. Di antaranya, Yamaha yang kini diperkuat Valentino Rossi dan Maverick Vinales.
Sport| 10 January 2017
Pembalap tim satelit LCR Honda, Cal Crutchlow tidak minat bergabung di tim pabrikan MotoGP. Padahal di tahun 2016 Cal mencatatkan kemajuan yang baik dari hasil balapannya.
Komunitas| 10 January 2017
Yamaha Riders Federation Indonesia (YRFI) Jakarta, mengadakan kopdar santai (kopsan) untuk pembahasan agenda di tahun 2017-2019. Lokasi yang diadakan di pintu satu BKT pada tanggal 6 Januari 2017.
Berita| 9 January 2017
Otorider.com mendapat kabar jika inden skuter anyar, Yamaha Aerox155 VVA lewat website https://yamahamotoronline.co.id/booking/AEROX155 jatahnya sudah habis.
Berita| 9 January 2017
Sebagai jagoan yang datang belakangan, Aerox155 VVA punya sederet fitur yang ditawarkan untuk mengalihkan perhatian penggemar Vario yang sampai saat ini sudah terjual lebih dari 9 juta unit.
Berita| 8 January 2017
Setelah mengumumkan untuk membuka inden online dari skuter anyar Yamaha Aerox155 VVA pada 9 Januari besok, maka hari ini (8/1), Yamaha Indonesia Motor Manufacturing mulai mengumumkan harganya
Berita| 7 January 2017
Mau membeli motor Kawasaki? Tapi bingung harganya? Sabar, kali ini Otorider akan memberitahukan daftar harga motor Kawasaki yang terbaru pada bulan Januari 2017 ini.
Berita| 5 January 2017
Uji Irit Honda Beat Series dilakukan oleh Astra Motor Jawa Tengah selaku Main Dealer sepeda motor Honda bersama Paguyuban Honda Semarang (PHaS) pada beberapa waktu lalu.
Berita| 5 January 2017
Sejak pertama kali diluncurkan pada Agustus 2006, sosok skuter matik yang identik dengan Agnes Monica, Honda Vario series telah menjadi trendsetter di kelasnya. Terbukti dari angka 9 juta unit.
Sport| 4 January 2017
Kabar baik penggemar MotoGP, pasalnya pihak penyelangara Dorna secara resmi telah merilis jadwal seri balapan di tahun 2017.
Berita| 3 January 2017
Yamaha Indonesia sudah mengumumkan untuk membuka keran inden dari skuter mulai 9 Januari nanti. Eits, indennya bukan lewat dealer, tapi cukup dengan sistem online di website https://yamahamotoronline.
Berita| 30 December 2016
Sebagai langkah kepedulian terhadap keselamatan konsumennya, PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) mengumumkan kampanye pembaruan komponen Switch Rear Brake pada produk sepeda motor Suzuki Inazuma GW250.
Komunitas| 28 December 2016
Komunitas motor Javaradis kembali mengadakan acara Ngeluyur yang ke sembilan pada pertengahan tahun ini. Kali ini mengambil tempat di daerah Tanjung Lesung, Jawa Barat.
Berita| 28 December 2016
Sebagai ajang balap motor prototype, tak jarang teknologi tunggangan MotoGP juga hadir pada versi jalan rayanya. Semisal, Yamaha dengan superbike R1M yang mengandalkan teknologi YZR-M1. Dan kini gilir