Tips & Modifikasi | 15 March 2016
Freddy A. Gautama punggawa bengkel performa Ultraspeed Racing juga membutuhkan motor harian yang memiliki tenaga besar. Seperti Yamaha R25 dengan part racing yang digunakan, tenaganya meningkat 37 dk
Tips & Modifikasi | 14 March 2016
Bagi Agus Sukamto, juragan bengkel modifikasi Acas Custom dan Crazy Dog sosok BMW R26 Jerman menjadi motor yang sangat menginspirasi dirinya.
Tips & Modifikasi | 13 March 2016
Bingung cari knalpot racing, alias aftermarket Yamaha Xabre kesayangan Anda? Pakai saja punya saudaranya Yamaha R15. Bisa plek kok, tapi harus pilih yang tepat lho. Kenapa?
Tips & Modifikasi | 12 March 2016
Meski aksesori khususnya belum ramai beredar, tapi Yamaha Xabre bisa pakai aksesori universal ini lho.
Tips & Modifikasi | 11 March 2016
Ketiga cakram ini plug and play, tapi bisa bikin rem lebih pakem.
Tips & Modifikasi | 11 March 2016
Kurang puas dengan akselerasi Yamaha Xabre standar pabrik, tapi ogah bore up? Ganti ECU solusi jitu!
Tips & Modifikasi | 11 March 2016
Ultraspeed Racing menyediakan paket bore up Yamaha Xabre terdiri dari blok piston berdiameter 62 mm dibanderol Rp 1,8 juta, dan head lengkap dengan klep berukuran 20/23 mm seharga Rp 2,9 juta
Tips & Modifikasi | 29 February 2016
Salah satu fitur baru di panel spidometer Suzuki All New Satria F150 adalah shift light dengan tiga mode berkendara. Yakni Low Mode, High Mode dan Voluntariness Mode. Apa kelebihannya?
Berita | 23 February 2016
Pada saat peluncuran Suzuki All New Satria F150 beberapa waktu lalu, PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) juga memajang motor yang sudah diterondoli, alias tanpa bodi.
Berita | 16 February 2016
Mesin baru Suzuki All New Satria F150 yang mengusung injeksi terasa lebih mantap, terutama di putaran menengah dan atas.
Tips & Modifikasi | 14 February 2016
Kabar baik buat calon konsumen Honda All New CBR150R yang gemar modifikasi.
Sport | 5 February 2016
Peraturan balap motor nasional yang mulai beralih dari karburator ke injeksi membuat beberapa tim balap mulai meriset sistem tersebut. Salah satunya Honda Kaka Racing Team.
Sport | 2 February 2016
Di hari pertama sesi tes pra musim MotoGP 2016 di Sepang, Malaysia kemarin (1/2), tim Ecstar Suzuki MotoGP fokus pada adaptasi ECU baru, serta performa peranti traction control.
Tips & Modifikasi | 30 January 2016
Lagi asyik naik motor injeksi, tiba-tiba selepas turunan tajam, motor malah mati? Mungkin bukan Anda saja yang mengalami, tapi ternyata banyak juga yang memiliki masalah sama.
Tips & Modifikasi | 29 January 2016
Nilai seni tinggi ala suku Dayak diterjemahkan dengan sempurna pada sekujur tubuh Honda Spacy ini.