Berita| 21 October 2020
Honda Rebel tampaknya akan naik kelas ke kapasitas mesin yang lebih besar. Hal ini diketahui melalui gambar paten Honda Rebel 1100 yang beredar di sejumlah media.
Berita| 21 October 2020
Piaggio Group America mengeluarkan penarikan kembali alias recall pada sejumlah produknya. Setidaknya terdapat dua produk yang terkena recall yakni GTS dan GTV 300 tahun 2020 dan 2021.
Motor Listrik| 20 October 2020
Kendaraan listrik memang telah diresmikan untuk menggunakan pelat nomor khusus. Aturan ini sudah disetujui pada awal 2020 lalu yang difungsikan sebagai pembeda dengan kendaraan konvensional.
Berita| 20 October 2020
Dinas Kesehatan Tulungagung melakukan pemesanan pada 8 unit sepeda motor Yamaha. Nantinya, unit-unit sepeda motor ini akan digunakan sebagai penunjang operasional petugas.
Berita| 20 October 2020
Pabrikan motor BMW Motorrad baru saja memperbarui salah satu model sport tourer-nya, yakni R1250RT 2021. Apa saja yang diperbarui?
Berita| 19 October 2020
Forza 750 resmi dihadirkan oleh pabrikan motor Honda beberapa waktu lalu. Lantas, fitur apa saja yang tersedia di skutik gambot ini?
Berita| 16 October 2020
Pabrikan motor Honda resmi merilis All New Honda Forza 125 eSP+. Lantas, bagaimana dengan performanya?
Motor Listrik| 15 October 2020
Benelli Motor Indonesia sedang mempersiapkan untuk meluncurkan skuter listriknya. Rencananya skuter listrik ini bakal mengaspal di jalanan Indonesia pada tahun 2021 mendatang.
Motor Listrik| 15 October 2020
Setidaknya terdapat dua skuter listrik yang akan dipasarkan Benelli di tanah air yakni Benelli Divo dan Keeway E-Zi Plus. Kehadiran keduanya di tanah air memang sudah lama, namun tak kunjung meluncur.
Berita| 13 October 2020
Honda Malaysia resmi menghadirkan generasi terbaru BeAT 2021. Lalu, apa bedanya dengan model yang ada di Indonesia serta berapa harganya?
Sport| 10 October 2020
Pembalap MotoGP, Andrea Dovizioso resmi memutuskan mengakhiri kerjasamanya dengan tim Ducati mulai musim depan. Namun kabarnya, ia kini dikaitkan dengan tim Suzuki Ecstar.
Berita| 9 October 2020
Sebuah gosip dari Jepang mengatakan bahwa Suzuki Hayabusa sebagai motor ikonik akan mendapatkan pembaruan. Sejumlah perubahan pada motor ini akan dilakukan, termasuk pemenuhan syarat emisi yang baru.
Berita| 8 October 2020
Kawasaki merupakan satu di antara empat pabrikan motor Jepang yang kerap menghadirkan sejumlah gebrakan produk. Berapa harga banderol terbarunya pada bulan Oktober 2020 ini?
Berita| 8 October 2020
Kabar terbaru muncul dari produk motor sport fairing Honda, yakni CBR650R. Motor ini disinyalir bakal segera hadir dengan sejumlah ubahan, salah satunya di segi fitur.
Sport| 5 October 2020
Usai kabar kepindahan ke Petronas itu, Rossi kini dirumorkan bakal membawa tim balapnya, yakni Sky Italia VR46 ke MotoGP. Bagaimana tanggapannya?