Masukan kata kunci yang ingin Anda cari pada kotak diatas.

Tentang Kami
Disclaimer Hubungi Kami Info Iklan Karir Peraturan Media Siber Redaksi Tentang Otorider Privacy Policy
Hubungi Kami
Perkantoran Maisonete Mega Jalan Raya Joglo No. 41 Kebon Jeruk, Kembangan, Kota Jakarta Barat, Jakarta 11640
Email :
redaksi@otorider.com (Redaksi)
marketing@otorider.com (Marketing)
Member of :
Copyright © 2024. Otorider.com. All rights reserved.

Terungkap Gambar Paten Honda Rebel Berkapasitas 1.100 cc!

Rabu, 21 Oktober 2020
Brian

Honda Rebel tampaknya akan naik kelas ke kapasitas mesin yang lebih besar. Hal ini diketahui melalui gambar paten Honda Rebel 1100 yang beredar di sejumlah media.

Honda Rebel tampaknya akan naik kelas ke kapasitas mesin yang lebih besar. Hal ini diketahui melalui gambar paten Honda Rebel 1100 yang beredar di sejumlah media. Kabarnya motor yang masih terlihat dalam gambar paten tersebut sudah memasuki jalur produksi.

Dilansir dari Visordown, jika benar Honda Rebel 1100 bakal hadir di dunia otomotif maka menandai kembalinya motor touring besar dari Honda. Tampaknya pabrikan Jepang itu tengah mengejar pasar dari Harley-Davidson dan sejumlah motor dari India. Disinyalir pabrikan sayap merah itu akan menggunakan mesin yang sama seperti CRF1100L Africa Twin.

   Baca Juga: Motor Listrik Gesits Sudah Gunakan Pelat Nomor Biru

Selain itu kemudahan mengenal sistem transmisi DCT dapat dilihat dari bentuk mesinnya. Biasanya sisi kanan mesin akan lebih menonjol keluar dibandingkan sisi kirinya.

   Baca Juga: BMW Motorrad Beri Sentuhan Ubahan Motor Sport Tourer, R1250RT 2021

Kemudian pada bagian depan motor akan terlihat sepasang garpu teleskopik konvensional. Sedangkan kaliper kemungkinan dipasangkan secara radial untuk melakukan tugas pengereman. Sedangkan suspensi belakang menggunakan shockbreaker ganda yang dilengkapi tabung.

Namun belum dapat dipastikan kapan motor cruiser bermesin besar itu akan mengaspal di pasar global. Sejauh ini Honda Rebel hanya hadir dalam kapasitas 500 cc saja untuk pasar Indonesia.

Tag
Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.

Trending

#1

Berkaca Dari Hokky, Ini Potensi Bahayanya Melebar di Tikungan

#2

PPN Naik Menjadi 12%, Bagaimana Dampaknya pada Motor Listrik?

#3

Pengembangan Industri Baterai Lokal, Gandeng Institusi Akademik

#4

Stefan Bradl Turun di Final MotoGP 2024, Pakai Livery 2025?

#5

Dunia Balap Motor Berduka, Juara Nasional Hokky Krisdianto Meninggal Dunia

Terbaru

Berita | 1 jam yang lalu

Seberapa Irit Konsumsi Bensin New Honda Scoopy 2024?

Lantas, bagaimana konsumsi bensin New Honda Scoopy 2024? Otorider melakukan pengetesan dengan menggunakan metode full to full dan gaya berkendara econo ride.

Berita | 2 jam yang lalu

Baru Berusia Setahun, SMK Helmet Kian Populer di Indonesia

Beragam model helm ditawarkan oleh merek yang dipasarkan oleh PT Prakarsa Bangun Sarana selaku distributor SMK Helmet. Nah, apa saja produk andalannya?

Berita | 16 jam yang lalu

Debut di GJAW 2024, Cek Lagi Harga dan Promo Scomadi

Scomadi Indonesia menunjukkan keseriusannya dalam memperkenalkan skuter berkualitas tinggi kepada masyarakat Indonesia di GJAW 2024

Berita | 17 jam yang lalu

Ini Deretan Motor yang Bisa Test Ride di GJAW 2024

Dengan keberagaman merek dan model yang hadir, GJAW 2024 memberikan banyak pilihan bagi pengunjung untuk memilih sepeda motor.

Berita | 18 jam yang lalu

GJAW 2024 Tawarkan Pengalaman Test Ride Motor Terbaru, Ini Caranya

Bagi Anda yang berencana hadir, jangan lewatkan kesempatan untuk mencoba langsung sepeda motor idaman di Gaikindo Jakarta Auto Week 2024.

Beranda Trending Motor Listrik