Komunitas| 2 March 2016
Perhelatan akbar ekspedisi off-road bergengsi, Indonesia Offroad eXbihition (IOX) Jogja – Bali (JOLI) 2016 yang mengawali start dari Keraton Jogjakarta (13/2) akhirnya finish di Garuda Wisnu Kencana.
Sport| 2 March 2016
Dukungan Yamaha buat VR46 Riders Academy terkait erat dengan pencarian rider berbakat di Asia. Nggak percaya?
Komunitas| 1 March 2016
Tidak gampang untuk menaklukkan jalur kota Muktinah, Lomanthang (5.200 dpl). Sebuah tim khusus dikirimkan untuk survey menentukan rute yang paling ideal.
Berita| 29 February 2016
Sebanyak 12 orang adventurer asal Indonesia berencana menaklukkan jalur Himalaya dengan Royal Enfield.
Sport| 28 February 2016
Setelah menyabet gelar juara di balapan pembuka WSBK musim 2016 pada Sabtu (27/2) di Phillip Island, Australia, maka pada race-2 hari ini (28/2) Jonathan Rea kembali berjaya.
Berita| 27 February 2016
Setelah sukses menggelar rangkaian pameran di beberapa kota di Indonesia tahun lalu, PT Piaggio Indonesia (PID) kembali menghadirkan rangkaian pameran dengan tema Piaggio MotoPlex.
Berita| 27 February 2016
Rombongan Indonesia Off-road eXpedition (IOX) Jogja – Bali (JOLI) 2016 Dirtbike telah menghabiskan ekspedisi di Pulau Jawa yakni Joigjakarta dan Jawa Tengah dan Jawa Timur untuk selanjutnya masuk ke B
Tips & Modifikasi| 26 February 2016
Sebuah surat program pemeriksaan gratis dilayangkan untuk pengguna Honda CBR 250R CBU, apakah ini Recall?
Berita| 25 February 2016
Provinsi Lampung punya raport bagus untuk penjualan motor bermerek kuda lari ini.
Berita| 25 February 2016
Maraknya motor sport kelas 250, menarik produsen motor Cina dan Taiwan bermain di ceruk ini.
Berita| 25 February 2016
Pasar ekspor Yamaha Indonesia kian merekah. Di Januari 2016 total ada 15.479 unit yang dijual ke luar, meningkat pesat 86% dibandingkan dengan Januari 2015.
Berita| 24 February 2016
Setelah diluncurkan di Thailand akhir tahun lalu, di akhir bulan Februari ini (24/2), PT Kawasaki Motor Indonesia (KMI) ikut memasarkan motor bergenre sport mini tersebut di Tanah Air.
Berita| 23 February 2016
Setelah membukukan catatan 6,6 detik uji drag 100 meter, kali ini rekor kecepatan Suzuki All New Satria F150 yang didapat di sirkuit Sentul tersebut pecah di Bandung.
Berita| 23 February 2016
Selain mesin baru yang mengusung sistem injeksi dan pendingin cair, kecanggihan All New Satria F150 bisa ditemukan juga di beragam informasi yang ada di instrumen spidometer barunya.
Sport| 22 February 2016
Belum lama ini rider tim Ioda Racing, Alex De Angelis sukses menguji motor barunya, Aprilia RSV4 di sirkuit Aragon, Spanyol.