Tips & Modifikasi | 20 June 2016
Kabar baik bagi Anda yang butuh spare part baru untuk motor. Pasalnya, TDR Indonesia menawarkan deretan diskon untuk spare part harian mereka khusus di bulan Ramadhan.
Berita | 17 June 2016
Ekspor Yamaha MX King 150 menunjukkan konsistensi tinggi dalam 4 bulan sejak Februari hingga Mei 2016. Itu karena melonjaknya penjualan di Filipina sehingga permintaan unit MX King bertambah.
Berita | 11 June 2016
Sukacita prestasi internasional dan skala nasional itu dibagi Yamaha untuk masyarakat Indonesia dengan berbagai program acara dan sales selama gelaran Jakarta Fair,
Berita | 24 May 2016
Setelah melepas Honda Sonic 150R sebagai pesaing utama Suzuki Satria F150, kini PT Astra Honda Motor (AHM) mencoba menghadang laju Yamaha MX-King dengan merilis
Komunitas | 24 May 2016
Menyambut hari kebangkitan nasional, PT Garansindo Euro Sports (Ducati Indonesia) bersama dengan DDOCI (Ducati Desmo Owners Club Indonesia) mengadakan kegiatan touring dengan tema Tour de Military
Komunitas | 8 May 2016
Family gathering angkatan XI YMCI Tangerang, Salam Safe Ride Stay Alive untuk seluruh pecinta roda dua di seluruh Nusantara menggelar family turing.
Berita | 29 April 2016
Berbeda dengan di Indonesia yang sudah menghentikan seluruh produksi motor jenis 2-tak sejak tahun lalu, di Malaysia motor 2-tak masih tetap diproduksi. Seperti Yamaha Y125ZR ini.
Komunitas | 26 April 2016
Yamaha MX Club Indonesia (YMCI) merupakan salah satu club sepeda motor yang ada di seluruh Indonesia
Sport | 26 April 2016
Antusiasme crosser lokal cukup tinggi. Dibuktikan dengan data starting list, pada kelas campuran non seeded diikuti 35 stater.
Berita | 9 April 2016
Yamaha melanjutkan tradisi livery MotoGP yang disematkan pada line up motornya. Sesuai livery kebesaran tim Movistar Yamaha MotoGP edisi tahun 2016, motor-motor produksi Yamaha Indonesia juga berubah.
Berita | 8 April 2016
Selama ini Yamaha MX-King boleh melenggang bebas di segmen bebek 150 cc, karena dua kompetitor utamanya, yakni Suzuki Satria F150 dan Honda Sonic 150R .
Berita | 30 March 2016
Emblem Z bagi Yamaha punya sejarah panjang. Beberapa tipe legendaris di Indonesia turut memakainya. Seperti Jupiter Z, Vega Z, Scorpio Z, RX-Z hingga Nouvo Z ikut memakainya.
Berita | 18 March 2016
Data Asosiasi Industri Sepedamotor Indonesia (AISI) mencatat total penjualan domestik Yamaha di bulan Februari 2016 naik 24,18 persen dibandingkan Januari 2016.
Sport | 3 January 2016
Salah satu pembalap muda yang mengakui berkiprah dari event balap jelang VSC Old &New Year Nite Race 2016 adalah Mario Suryo Aji yang berlaga di kelas MP5, MP6 dan satu lagi kelas khusus usia dibawah
Tips & Modifikasi | 23 December 2015
Sebagai motor sport 150cc yang penjualannya paling laris, membuat Yamaha V-Ixion mempunyai aksesoris yang beragam, mulai dari aksesoris resmi Yamaha sampai produk yang dibuat Lent Automodified ini.