Berita| 16 January 2016
Juara dunia MotoGP 2015, Jorge Lorenzo baru saja merilis helm terbarunya yakni Shark model Race-R Pro dengan desain yang lebih simpel. Shark Race-R Pro ini juga digunakan juara Moto2 Johann Zarco.
Berita| 15 January 2016
Yamaha tidak lupa menghadirkan skuter retro Fino 125 Blue Core dengan sederet aksesori resmi. Ada sembilan aksesori yang dijual terpisah atau satuan dan dapat dibeli oleh konsumen di diler-diler Yamah
Sport| 15 January 2016
Kini produsen helm asal Indonesia, KYT secara resmi mengungkapkan kerja samanya dengan Aleix Espargaro. Lewat akun Instagram pribadinya, Aleix menyatakan senang bergabung dengan KYT untuk musim 2016.
Berita| 12 January 2016
Kabar baik buat Anda yang tertarik memboyong entry level Ducati Scrambler Sixty2 yang mendebut di ajang EICMA Milan 2015 beberapa waktu lalu.
Berita| 12 January 2016
Inovasi BMW Motorrad ditanamkan pada helm dengan Head up display (HUD) yang dapat menampilkan berbagai macam informasi. Simak videonya berikut ini.
Berita| 11 January 2016
Helm BMW, Vozz, Sena, dan Bell dibekali teknologi masa depan untuk mempermudah penggunanya saat riding.
Berita| 10 January 2016
Tanpa seremoni khusus, diam-diam PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) menghadirkan New Fino 125 Blue Core. Bukan hanya mesinnya saja yang lebih bertenaga, warna juga baru.
Tips & Modifikasi| 10 January 2016
Tidak hanya digunakan sebagai pelindung kepala saat berkendara, helm premium juga menjadi barang koleksi. Maka, perawatannya harus diperhatikan, termasuk cara mencucinya.
Berita| 6 January 2016
Helm canggih rancangan BMW Motorrad ini memungkinkan penggunanya mendapatkan informasi visual di
Berita| 6 January 2016
Pemerintah kembali menurunkan harga bahan bakar minyak (BBM) baik subsidi dan non-subsidi terkait turunnya harga minyak dunia ditambah ditundanya dana ketahanan energi yang dicanangkan sebelumnya.
Berita| 6 January 2016
Bagi seorang Irina Shayk, bukanlah sebuah masalah tatkala harus duduk membonceng sebuah superbike. Walau bukanlah sebuah cerminan kehidupan supermodel yang serba mewah dan glamour.
Sport| 5 January 2016
Helm HJC yang selama ini dipakai Jorge Lorenzo dalam arena MotoGP akhirnya resmi "berpisah" dengan Lorenzo.
Berita| 31 December 2015
Yuk intip seperti apa tampang Nouvo terbaru ini yang bisa saja bakal masuk ke Indonesia!
Tips & Modifikasi| 25 December 2015
Helm bukanlah sekadar peranti pelindung kepala saja. Jika tepat memilihnya, helm yang aman dan nyaman pun bisa mendongkrak penampilan bagi pemakainya loh.
Berita| 22 December 2015
Menyambut tutup tahun 2015 yang tinggal menghitung hari, pemerintah Indonesia berencana menurunkan harga bahan bakar minyak (BBM) jenis Premium dan Solar per 1 Januari 2016 nanti.