Tips & Modifikasi | 15 May 2021
Berkendara menggunakan motor trail tentunya memiliki teknik yang berbeda dengan motor untuk jalanan aspal. Lantas, bagaimana teknik berkendara menggunakan motor trail?
Sport | 14 May 2021
Setelah sempat terjatuh di MotoGP Spanyol, Marc Marquez melewatkan sejumlah tes balap. Beberapa kali sang juara dunia delapan kali MotoGP itu menghadiri pemeriksaan medis.
Sport | 14 May 2021
Seri kelima MotoGP 2021 bakal digelar di Le Mans, Prancis akhir pekan ini, Minggu (16/5). Berikut tanggal dan waktu pelaksanaan MotoGP Le Mans, Prancis 2021.
Berita | 2 May 2021
Generasi terbaru Honda PCX 160 telah resmi dirilis oleh PT Astra Honda Motor (AHM) pada awal Februari 2021. Berusia dua bulan lebih, bagaimana harga baru dan skema cicilan Honda PCX 160?
Sport | 1 May 2021
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez mengalami kecelakaan hebat saat menjalani sesi latihan bebas 3 di Jerez, Spanyol.
Berita | 1 May 2021
Yamaha beberapa waktu lalu resmi merilis produk terbarunya untuk pasar roda dua Jepang, Bolt R-Spec 2021. Cruiser bergaya klasik ini kabarnya dilengkapi dengan beragam ubahan terbaru.
Berita | 1 May 2021
2021 menandai tahun ke-75 kehadiran Vespa di dunia. Setelah melewati era 40 hingga 80-an, bagaimana kelanjutan petualangan Vespa di masa 1990 hingga 2000-an?
Sport | 30 April 2021
MotoGP 2021 akan segera memasuki seri keempat yang diadakan di Jerez, Spanyol akhir pekan ini, Minggu (2/5).
Berita | 21 April 2021
PT Astra Honda Motor (AHM) bersama Main Dealer motor Honda kembali mengadakan program AHM Best Student 2021.
Berita | 18 April 2021
PT Piaggio Indonesia baru saja meluncurkan skuter edisi terbatasnya ke Tanah Air, yakni Vespa Picnic. Usai diluncurkan, Piaggio Indonesia pun mengungkap cerita unik di balik kehadiran Vespa Picnic.
Berita | 17 April 2021
Di jajaran produk termurahnya sendiri terdapat dua pilihan model, yakni BMW G 310 GS dan G 310 R. Nah, berapakah banderol harga keduanya per April 2021?
Sport | 17 April 2021
Marc Marquez telah kembali ke ajang balap utama MotoGP yang diselenggarakan di Portugal. Kembalinya The Baby Alien tentunya menjadi sorotan berbagai pihak, mengingat telah absen selama 9 bulan.
Sport | 16 April 2021
Seri ketiga MotoGP 2021 bakal berlangsung di Portimao, Portugal pada Minggu (18/4). Jelang dimulainya balapan, kabar gembira didapat oleh tim Repsol Honda dengan kembalinya Marc Marquez.
Sport | 3 April 2021
Ajang World Superbike (WorldSBK) 2021 bakal segera dimulai. Sejumlah tim pun telah memperkenalkan motor serta pembalap yang akan berlaga di kejuaraan tersebut.
Sport | 3 April 2021
MotoGP 2021 telah direncanakan dengan kalender balap secara utuh, artinya memiliki 19 balapan. Karena berjalan secara utuh, setiap pembalap akan dibekali oleh 7 mesin yang bisa digunakan.