Berita| 24 August 2020
Motor sport 250 cc dengan konfigurasi 4-silinder tengah menjadi perbincangan hangat di pasar roda dua Indonesia. Akankah Yamaha menghadirkan motor 250 cc 4-silinder?
Berita| 23 August 2020
GPX Racing, merek motor asal Thailand resmi menghadirkan produk motor bebek terbarunya, yakni Popz 110 2020.
Berita| 23 August 2020
Yamaha Y15ZR atau di Indonesia lebih dikenal sebagai MX King 150 hadir dengan livery MotoGP Monster Energy di Malaysia.
Komunitas| 23 August 2020
Komunitas pengguna Suzuki Satria F150 series yang tergabung dalam FU150 Owners Club (FOC) Indonesia gelar kegiatan Sunmori (Sunday Morning Ride) dan aksi sosial.
Berita| 23 August 2020
Yamaha mengembangkan motor R1 dengan sejumlah peningkatan di sektor performanya. Uniknya, motor ini memiliki livery Petronas Sepang Racing Team (SRT) yang tentunya akan sangat memukau di lintasan.
Berita| 23 August 2020
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengeluarkan Peraturan Gubernur (Pergub) yang mengatur ganjil-genap untuk kendaraan bermotor. Hal ini tertuang dalam Pergub DKI Jakarta Nomor 80 Tahun 2020.
Berita| 22 August 2020
PT Astra Honda Motor (AHM) secara resmi menghadirkan model motor bebek petualangnya ke Indonesia, yakni CT125. Berikut detail tampilan lengkap dari Honda CT125.
Komunitas| 22 August 2020
Komunitas pengguna motor Yamaha ini mengadakan kegiatan 'YRFI Touring Merdeka' dengan destinasi menuju tempat penangkaran Penyu di Pantai Penimbang, Singaraja, Bali.
Berita| 21 August 2020
Pembatasan kendaraan bermotor melalui peraturan ganjil genap kini tak hanya diberlakukan pada mobil saja, tetapi juga pada motor. Hal ini tertuang dalam Pergub DKI Jakarta Nomor 8 Tahun 2020.
Komunitas| 21 August 2020
Komunitas General Team Vespa Society (GTVS) Indonesia lakukan perjalanan turing dari Jakarta menuju Bandung, Jawa Barat.
Berita| 21 August 2020
Honda CT125 merupakan motor legendaris yang kembali dibangun oleh pabrikan bersayap merah ini. Setelah meluncur di Jepang dan Thailand, kini motor legendaris satu ini juga meluncur di Indonesia.
Berita| 21 August 2020
PT Pertamina (Persero) menyebutkan kenaikan konsumsi BBM di pertengahan Agustus 2020 ini. Konsumsi BBM mengalami peningkatan di wilayah MOR III, yakni DKI Jakarta, Banten, dan Jawa Barat.
Berita| 20 August 2020
Di Indonesia, CT125 dibanderol sebesar Rp 75 juta on the road Jakarta dengan pilihan warna Glowing Red. Lalu, apa saja fitur yang ditawarkan dari motor bebek tersebut?
Berita| 20 August 2020
Pandemi virus Corona alias Covid-19 di Indonesia sangat berpengaruh terhadap kondisi ekonomi. Namun tampaknya situasi ini tidak memiliki dampak signifikan pada masyarakat menengah ke atas.
Berita| 19 August 2020
Honda CT125 resmi mengaspal di Indonesia pada hari ini, Rabu (19/8). Motor bebek petualang ini diklaim tak hanya dapat digunakan di jalan perkotaan, namun juga mendukung beragam aktivitas outdoor.