Sport| 19 September 2016
Setelah Andi Gilang naik podium dua di race-1 balap Asia Talent Cup (ATC) 2016 di Sirkuit Zhuhai, Cina, maka di race-2 giliran Gerry Salim yang naik podium.
Sport| 17 September 2016
Rider muda Indonesia, Andi Gilang sukses merebut juara dua di race-1 ajang Asia Talent Cup (ATC) 2016 di Sirkuit Zhuhai, Cina hari ini (17/9).
Sport| 17 September 2016
Kedua pembalap Indonesia Galang Hendra dan Imanuel Pratna mengawali kegiatannya di hari ketiga Master Camp Yamaha VR46 dengan cara berbeda.
Sport| 15 September 2016
Dua pembalap Yamaha Galang Hendra Pratama dan Imanuel Pratna sampai di Cattolica, Milan Italia (12/9). Keduanya siap mengikuti kegiatan Yamaha VR46 Master Camp ke-2 yang berlangsung selama lima hari
Komunitas| 13 September 2016
Palembang menjadi kota kedua setelah Medan yang akan disambangi oleh Suryanation Motorland 2016.
Sport| 13 September 2016
Marc Marquez yang gagal podium di MotoGP Inggris dan MotoGP San Marino akhir pekan lalu membuat selisih poin pimpinan klasemen MotoGP 2016 tersebut makin terdesak oleh Rossi.
Sport| 13 September 2016
Gaya balap butter and hammer yang halus membuat Lorenzo seolah tak tersentuh saat memimpin balap. Hal itulah yang membuat rider bernomor 99 tersebut enggan untuk berhadapan dengan rider agresif.
Sport| 11 September 2016
Memimpin sejak lap pertama, Rossi akhirnya harus tunduk pada Pedrosa
Sport| 11 September 2016
Perjudian yang dilakukan Dani Pedrosa dalam memilih ban kombinasi soft di depan dan medium di belakang berbuah manis pada ajang MotoGP Misano, San Marino hari ini (11/9).
Sport| 11 September 2016
Pertarungan dua rider yang memiliki kepentingan berbeda tersaji di ajang Moto2 yang dihelat di sirkuit Misano, San Marino pada Minggu (11/9).
Sport| 11 September 2016
Hanya butuh satu lap bagi rider asal Afrika Selatan, Brad Binder untuk mempecundangi wakil tim Gresini Moto3 yang juga pengguna knalpot R9 asal Indonesia, Enea Bastianini.
Sport| 10 September 2016
Sesi kualifikasi MotoGP Misano memang berjalan dalam cuaca cerah. Apakah ini berarti X-Fuera hanya jago di lintasan kering?
Tips & Modifikasi| 9 September 2016
Setelah sukses menghadirkan komponen harian seperti aki, busi dan kampas rem, PT Daytona Azia, distributor komponen Daytona di Indonesia bersiap menghadirkan lagi peranti untuk motor harian.
Komunitas| 9 September 2016
Ajang Burnout 2 tahun ini dengan tema “Hadiningroad Revival”, berhasil memicu kebangkitan dan menyatukan komunitas dan pecinta mobil & motor kustom di Solo Raya dan juga sukses memberikan hiburan.
Sport| 9 September 2016
Patut diakui jika usia Valentino Rossi yang memasuki 37 tahun sudah tak lagi muda untuk bertarung di ajang MotoGP. Dan hal ini juga diakui Rossi, jika kiprahnya di MotoGP tak akan lama.