Motor Listrik | 5 September 2020
Salah satu pemain baru di industri motor listrik saat ini adalah BF Goodrich. Merek motor listrik yang memiliki pabrik perakitan di Semarang ini menawarkan sejumlah model motor.
Berita | 1 September 2020
Nah, berapakah banderol harga dari ketiganya? Berikut OtoRider sajikan daftar harga lengkap Honda BeAT, Genio, dan Scoopy per September 2020.
Motor Listrik | 1 September 2020
Merek Jawa Motorcycle tersebut saat ini memiliki tiga produk unggulan, yakni Classic, Forty Two, dan Perak.
Berita | 27 August 2020
Edisi terbatas dari skutik retro, Scoopy resmi diluncurkan oleh AP Honda Thailand. Skutik ini hadir dengan livery dan grafis merek permen terkenal asal Spanyol, Chupa Chups.
Berita | 26 August 2020
Honda baru saja menghadirkan produk motor bebek retro terbarunya, yakni CT125. Motor ini pun menemani model klasik lainnya yang lebih dulu hadir di Indonesia, yaitu Super Cub C125.
Berita | 25 August 2020
Merek motor asal Inggris, Royal Enfield diduga akan menghadirkan produk terbarunya. Kabarnya, motor terbaru yang bakal dirilis adalah Royal Enfield Meteor.
Tips & Modifikasi | 24 August 2020
Produk terbaru BMW R18 telah resmi dirilis beberapa waktu lalu. Motor bergaya cruiser klasik ini pun menjadi sasaran empuk untuk mendapatkan sentuhan modifikasi.
Berita | 20 August 2020
Di Indonesia, CT125 dibanderol sebesar Rp 75 juta on the road Jakarta dengan pilihan warna Glowing Red. Lalu, apa saja fitur yang ditawarkan dari motor bebek tersebut?
Tips & Modifikasi | 19 August 2020
Triumph T100 dan T120 edisi Bud Ekins secara resmi diluncurkan untuk pasar tanah air. Edisi Bud Ekins ini merupakan menjadi pilihan khusus untuk merayakan sosok pembalap legendaris di tahun 1960-an.
Berita | 18 August 2020
Triumph Motorcycles di Indonesia dibawah PT Garda Andalan Selaras (GAS Motorcycles) meluncurkan 5 motor baru sekaligus di pertengahan tahun ini. Kelima motor baru ini menjadi line-up motor terbaru.
Motor Listrik | 14 August 2020
Sebuah gambar paten produk terbaru dari pabrikan Honda muncul ke publik dengan mengambil basis dari motor bergaya retronya, CB125R.
Motor Listrik | 13 August 2020
Kabar ini muncul setelah induk perusahaan Jawa, Classic Legends, diketahui sedang mengerjakan mesin listrik baru.
Berita | 9 August 2020
Namun, ternyata seorang desainer asal Austria, Maxime Lefebvre memiliki konsep lain, yakni motor bertenaga air yang diberi nama Yamaha XT 500 H2O.
Tips & Modifikasi | 6 August 2020
BMW Motorrad secara resmi merilis produk terbarunya bergaya cruiser klasik, R 18 pada April 2020 lalu. Bagaimana ubahannya saat ini?
Berita | 1 August 2020
Rifat Sungkar selaku pembalap Indonesia telah menyatakan dukungannya terhadap perkembangan industri modifikasi di Indonesia. Salah satu yang menjadi perhatiannya adalah impor motor klasik.