Tips & Modifikasi| 1 February 2020
Menjaga kebersihan komponen motor tentu saja bisa membuatnya memiliki usia pakai yang panjang. Hal ini juga dilakukan untuk menghindari komponen tersebut mengalami karat atau bahkan keropos.
Berita| 31 January 2020
PT Piaggio Indonesia membuka dealer baru di daerah Rawamangun, Jakarta Timur, Jum'at (31/1). Dealer baru ini bekerja sama dengan PT Dwi Pratama Mandiri sebagai mitra dari Piaggio dan Vespa.
Sport| 31 January 2020
Lorenzo juga mengatakan bahwa meskipun memutuskan pensiun, ia akan kembali lagi ke paddock. Kira-kira sebagai apa?
Berita| 31 January 2020
Mengawali tahun 2020 ini, PT Piaggio Indonesia membuka jaringan dealer baru di DKI Jakarta. Layanan purnajual baru ini mengusung konsep 3S, yakni Sales, Service, Sparepart.
Sport| 30 January 2020
Teka-teki pembalap tim MotoGP Monster Yamaha di masa depan akhirnya terjawab sudah. Valentino Rossi harus merelakan kursinya digantikan oleh Fabio Quartararo mulai musim balap 2021.
Sport| 30 January 2020
Kabar mengejutkan datang dari tim balap MotoGP, Monster Yamaha. Mereka resmi menunjuk Fabio Quartararo untuk menggantikan Valentino Rossi mulai musim 2021 mendatang.
Berita| 29 January 2020
Ternyata para pembeli moge bukan hanya tertarik membeli karena spesifikasi motor. Hal ini pun turut diungkapkan oleh salah satu showroom penjual moge bekas, yakni R&J Motorsport Kemang.
Berita| 29 January 2020
Angin segar datang untuk penyuka ajang balap MotoGP. Kabarnya, Valentino Rossi dan Marc Marquez akan menyambangi Indonesia.
Berita| 28 January 2020
Siapakah pembalap tertua dan yang termuda pada MotoGP 2020? Apakah Valentino Rossi?
Sport| 28 January 2020
Pembalap tim Petronas Yamaha, Franco Morbidelli menilai bahwa Valentino Rossi akan pensiun akhir musim ini. Akankah Valentino Rossi benar-benar pensiun pada akhir musim MotoGP 2020?
Berita| 27 January 2020
Setelah diskusi selama lebih dari dua tahun, Triumph Motorcycles dan Bajaj Auto resmi menjalin kemitraan ciptakan motor 200 cc hingga 750 cc.
Komunitas| 27 January 2020
Komunitas Bandung Owners ADV (BOA), Honda PCX Club Indonesia (HPCI) Chapter Bandung menjelajahi Jawa Barat. Menariknya, turing kali ini mengusung tema 'Blind Ride'.
Berita| 26 January 2020
Motor bermesin besar atau biasa dikenal dengan moge tentu memiliki banderol harga tinggi saat kondisi masih baru. Kira-kira moge apa yang paling dicari di bursa motor bekas? Berapa harganya?
Tips & Modifikasi| 26 January 2020
Salah satu bagian yang memerlukan pemeriksaan setelah motor melintasi banjir adalah busi. Apa yang harus dilakukan pada busi usai motor melewati banjir? Sudah tahu caranya?
Berita| 26 January 2020
Ducati Superleggera atau sebelumnya disebut sebagai Project 1708 merupakan motor sport dari pabrikan Italia yang memiliki spesifikasi paling tinggi.