Sport | 4 September 2021
Indonesia telah direncanakan menjadi tuan rumah kejuaraan balap motor MotoGP dan World Superbike. Seperti banyak diketahui, gelaran balap bergensi di dunia itu akan berlangsung di Sirkuit Mandalika.
Sport | 4 September 2021
Pengerjaan Sirkuit Mandalika yang sudah hampir selesai, membuat terbukanya kesempatan bagi Indonesia menjadi tuan rumah Pra-Musim MotoGP 2022.
Sport | 3 September 2021
Maverick Vinales telah mencoba motor balap Aprilia RS-GP yang digunakan dalam ajang MotoGP. Pembalap asal Spanyol itu telah menguji RS-GP di Misano selama dua hari dan mendapat hasil positif.
Sport | 3 September 2021
Mandalika Grand Prix Association (MGPA) selaku promotor Sirkuit Mandalika mengatakan siap untuk menggelar ajang balap Wrold Superbike (WSBK). Dengan kepercayaan diri ini, kapan pembangunan selesai?
Sport | 2 September 2021
Indonesia dijadwalkan menjadi tuan rumah ajang balap internasional yakni World Superbike di Sirkuit Mandalika, Nusa Tenggara Barat. Dengan adanya balapan berkelas internasional di tengah pandemi.
Sport | 2 September 2021
Sirkuit Mandalika di Lombok, Nusa Tenggara Barat telah dijadwalkan menjadi tuan rumah ajang balap World Superbike. Sirkuit dengan panjang 4,3 km itu pun sudah mendapatkan inspeksi secara virtual.
Sport | 28 August 2021
Sejalan dengan pengerjaan Sirkuit Mandalika di Nusa Tenggara Barat, Lombok, kini ada kabar baik untuk para pecinta MotoGP di Indonesia. Telah diresmikan bahwa Indonesia menjadi tuan rumah.
Sport | 24 August 2021
Marc Marquez memulai balapan MotoGP 2021 dengan kondisi yang belum pulih seutuhnya. Oleh karenanya saat ini pembalap utama Repsol Honda itu hanya berada di posisi ke-11 klasemen sementara.
Sport | 24 August 2021
Beberapa hari lalu diberitakan Sirkuit Mandalika diterobos oleh warga setempat menggunakan sepeda motor. Atas kejadian tersebut, pihak Mandalika Grand Prix Association (MGPA) pun buka suara.
Sport | 20 August 2021
Race Control merupakan fasilitas pendukung balapan berupa ruangan khusus untuk melakukan supervisi dan mengatur jalannya balapan. Biasanya bangunan ini terdapat beberapa perangkat penunjang balapan.
Sport | 16 August 2021
Pengerjaan Sirkuit Mandalika sedang menjadi sorotan para pecinta balap roda dua di Indonesia. Pasalnya sirkuit yang dibangun di Lombok, Nusa Tenggara Barat ini akan jadi tuan rumah World Superbike.
Sport | 7 July 2021
Pembangunan Sirkuit Mandalika di Nusa Tenggara Barat semakin dipercepat. Pihak Mandalika Grand Prix Association (MGPA) mengatakan kini pembangunan sirkuit tersebut sudah mencapai 80%.
Sport | 25 June 2021
Pengembang Sirkuit Mandalika di Lombok, Nusa Tenggara Barat, memberikan sejumlah update terhadap pembuatan sirkuit tersebut. Disebutkan pengerjaan konstruksi Sirkuit Mandalika sudah mencapai 78,6%.
Berita | 15 February 2020
Sirkuit Mandalika dengan segala keindahan pemandangan lautnya ternyata mampu menyihir penyelenggara balap MotoGP, Dorna Sports. Mereka bahkan meminta agar pembangunan bisa diselesaikan dengan segera.
Berita | 15 February 2020
Sirkuit Mandalika tengah dipersiapkan untuk mengadakan hajat ajang balap dunia MotoGP 2021. Menariknya, sirkuit yang berada di Lombok, Nusa Tenggara Barat ini mengusung konsep sirkuit jalanan.