Berita| 28 October 2015
Yamaha buat kategori baru untuk motor dengan basis mesin dan desain moge street fighter MT-09 yang ditanam ke kendaraan roda tiga.
Komunitas| 26 October 2015
Gelaran modifikasi motor Suryanation Motorland 2015 kembali dihelat, kali ini mampir ke kota pempek. Check this out!
Komunitas| 25 October 2015
Kabut asap yang melanda kota Palembang tak menyurutkan niat panitia untuk tetap menyelenggarakan Suryanation Motorland 2015 (24/10) di kota 'pempek' tersebut.
Berita| 21 October 2015
Sejak mengaspal tahun 1999 silam, Suzuki belum sekalipun menyegarkan penampilan dari model sport touring mereka, Hayabusa. Namun, mereka bersiap merilis versi baru Hayabusa di Tokyo Motor Show 2015.
Berita| 20 October 2015
Ducati dikabarkan menyiapkan motor 400 cc. Basis yang dipilih untuk motor 400 cc tersebut adalah Scrambler 800 yang tengah mereguk kesuksesan di pasaran.
Berita| 16 October 2015
Setelah menampilkan teasernya di dunia maya, kali ini Honda secara resmi memperkenalkan New Honda CBR500R 2016 lewat ajang International Motorcycle Expo (AIMExpo), Florida, Amerika Serikat.
Berita| 16 October 2015
Penasaran seperti apa superbike Aprilia yang baru saja dilansir di Jakarta? Yuk, coba tengok spesifikasinya.
Berita| 13 October 2015
Penasaran siapa saja pemenang beruntung yang mendapatkan Grand Prize keren dari IIMS 2015?
Berita| 12 October 2015
Honda Motor Eropa akhirnya secara resmi merilis penampakan awal Honda CBR500R untuk model 2016 mendatang. Dari teaser yang disebar, motor ini mendapat beberapa penyegaran.
Sport| 9 October 2015
Antonelli membuka Moto3 Motegi dengan jadi yang paling kencang, bahkan Danny Kent dilampauinya.
Berita| 6 October 2015
Melengkapi varian warna sebelumnya yang sudah tersedia di pasaran, TVS Motor Company menawarkan kelir biru doff yang dikabarkan menjadi versi terbatas di India.
Berita| 6 October 2015
Shell Lubricant Indonesia baru saja menghadrikan pelumas khusus skuter matik Shell Advance AX5 di IMF 2015 (3/10) lalu yang menawarkan berbagai keunggulan.
Tips & Modifikasi| 5 October 2015
Ohlins Indonesia tawarkan satu paket sistem suspensi untuk Yamaha R25. Paketnya berupa cartridge buat garpu depan plus sokbreker belakang.
Berita| 2 October 2015
Selain CB 1100 Custom Concept yang klasik, pada Tokyo Motor Show mendatang Honda tawarkan motor konsep tiga roda yang futuristik dan ramah lingkungan namun bertenaga besar.
Berita| 30 September 2015
Akhirnya Suter resmi meluncurkan replika GP500.