Berita| 7 October 2015
Husky memprediksi motor yang akan mereka produksi ini akan membuat lebih bagus antusias calon konsumennya dari pada jenis supermotard
Berita| 7 October 2015
Kabar kemunculan Suzuki Satria F150 injeksi memang sudah lama berhembus. Namun foto tampilan utuhnya, atau spy shotnya masih jarang ditemui. Nah, berikut ini salah satunya adalah bocorannya.
Berita| 6 October 2015
Ini dia perkiraan harga tiket MotoGP Sentul seperti dituturkan oleh Tinton Soeprapto.
Tips & Modifikasi| 5 October 2015
Ohlins Indonesia tawarkan satu paket sistem suspensi untuk Yamaha R25. Paketnya berupa cartridge buat garpu depan plus sokbreker belakang.
Sport| 5 October 2015
Di klasemen Underbone 130 cc Gupita Kresna masih memimpin, di AP250 pembalap Indonesia belum maksimal.
Sport| 4 October 2015
Balap yang dimenangi oleh Yuki Takahashi ini berhasil diselesaikan Yudhis dengan podium ketiga.
Sport| 4 October 2015
Sempat melorot di dua sesi latihan bebas sebelumnya, Sykes kembali tampil gemilang dengan raih posisi terdepan di FP4.
Sport| 3 October 2015
Start dari grid keempat, Yudhis mantap naik podium.
Sport| 2 October 2015
Membuka WSBK Perancis, Tom Sykes jadi yang tercepat disusul rekan setimnya.
Sport| 2 October 2015
Lagi-lagi nasib buruk menimpa pembalap andalan Repsol Honda, Marc Maquez. Pembalap bernomor start 93 tersebut mengalami patah tangan usai kecelakaan sepeda.
Sport| 28 September 2015
Setelah sengit beradu dengan Rossi diposisi 2 dan 3 pada sirkuit Aragon, akhirnya Pedrosa mampu finish podium ke-2.
Berita| 28 September 2015
Setelah 4 tahun vakum dari ajang balap World Superbike, Yamaha mengabarkan akan segera kembali. Inilah salah satu buktinya, saat mereka menguji prototipe YZF-R1 andalan.
Berita| 28 September 2015
Shoei X-Spirit III akan di jual di Inggris awal 2016 dengan banderol £549.99 atau sekitar Rp 12 jutaan untuk versi polos dan £649.99 atau sekitar Rp 14 jutaan untuk versi bercorak.
Sport| 27 September 2015
Pembalap Movistar Yamaha MotoGP, Jorge Lorenzo berhasil memenangi seri ke-14 MotoGP 2015 yang berlangsung di sirkuit Gran Premio Movistar de Aragón, Spanyol (27/9).
Sport| 27 September 2015
Berlaga di tanah kelahirannya, Tito Rabat berhasil menjadi juara setelah memenangi duel panjang melawan Alex Rins.