Berita| 16 February 2016
Di Indonesia motor yang sudah menjadi andalan penjualan PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) ini memiliki sejarah panjang.
Berita| 16 February 2016
Ditetapkan Kejurnas Balap Motor Kelas Standar. Event ini untuk persiapan PON serta mengembangkan potensi balap putra-putra daerah
Sport| 16 February 2016
Karanganyar, Jawa Tengah, menjaring crosser baru dengan menggelar event secara rutin
Sport| 15 February 2016
Salah satu perubahan pembinaan balap PT Astra Honda Motor (AHM) tahun ini diantaranya lewat pergantian nama Honda Racing Championship menjadi Honda Dream Cup.
Berita| 15 February 2016
Baru dirilis pada Minggu (14/2) tak butuh waktu lama bagi duet pembalap MotoGP tim Repsol Honda, yakni Dani Pedrosa dan Marc Marquez untuk 'menyiksa' motor tersebut.
Berita| 14 February 2016
Meet and Greet Marc Marquez dan Dani Pedrosa berlangsung meriah. Walau hujan mengguyur sirkuit Sentul.
Berita| 14 February 2016
Berlokasi di Sirkuit Internasional Sentul, Jawa Barat pada Minggu (14/2) PT Astra Honda Motor (AHM) resmi meluncurkan produk baru di segmen sport fairing, CBR150R.
Sport| 14 February 2016
Rencana PT Astra Honda Motor (AHM) membawa delapan pembalap ke ajang balap internasional, ditanggapi oleh Maarquez dan Dani Pedrosa.
Sport| 14 February 2016
Komitmen PT Astra Honda Motor (AHM) untuk membawa pembalap Indonesia ke MotoGP makin menguat lewat program pembinaan balap berjenjang AHM 2016 yang dikenalkan pada Minggu (14/2).
Sport| 13 February 2016
Setelah melalui tahap seleksi dan tes, para pembalap Indonesia yang turun di ajang Asia Talent Cup 2016 mengaku siap tampil maksimal untuk mengharumkan nama bangsa.
Sport| 13 February 2016
Davide Giugliano mengaku masih kurang percaya diri. Pasalnya pembalap Aruba.it Racing Ducati tersebut masih trauma setelah mengalami cedera pada musim 2015 lalu.
Sport| 12 February 2016
Meskipun sempat mengalami cedera saat melakukan latihan motorcross beberapa waktu lalu. Pembalap Marc VDS, Jack Miller akan mengikuti sesi tes pra musim MotoGP 2016 di Phillip Island.
Sport| 12 February 2016
Jelang musim balap 2016, Honda masih berusaha memperbaiki sistem elektronik yang dirasa belum maksimal.
Sport| 12 February 2016
Pembalap andalan tim Aruba.it Racing Ducati, Chaz Daviez menyambut kedatangan Casey Stoner untuk membantu timnya menguji Ducati Panigale R. Namun dia tidak siap jika harus bertarung dengan Stoner.
Sport| 10 February 2016
Menjelang kehadirannya, selain foto bocoran, banyak lagi foto-foto yang berhubungan dengan Suzuki Satria F150 injeksi. Termasuk brosur yang menguak nama aslinya.