Sport | 4 September 2024
Di ajang balap kelas dunia, Moto3 jadi kelas paling rendah. Selepas Moto3, nantinya pembalap bisa berlanjut ke kelas Moto2 dan naik ke kasta tertinggi, MotoGP.
Berita | 3 September 2024
Kawasaki Ninja ZX-25R membuat sosok Ninja 250 seolah terlupakan. Bila hanya mengincar tampang, maka Kawasaki Ninja 250 ABS SE 2025 KRT Edition bisa dilirik.
Berita | 3 September 2024
CFMoto 500 SR Vroom resmi hadir di Indonesia belum lama ini lewat peluncurannya di ajang CFMoto Day 2024. Nah, apa saja yang ditawarkan dari motor tersebut?
Berita | 3 September 2024
Sebentar lagi akan ada penantang dari pabrikan Tiongkok yang tengah naik daun, yakni CFMoto 150SC. Soal fitur, CFMoto 150SC juga tak bisa dianggap remeh.
Berita | 3 September 2024
Kawasaki memperluas jangkauannya ke segmen skuter matik (skutik) sebagai bagian dari strategi mereka untuk menjangkau pasar yang lebih luas.
Berita | 2 September 2024
Ducati Indonesia melengkapi lini produknya dengan merilis Multistrada V4 RS 2024. Motor ini memadukan performa tinggi, kenyamanan, dan teknologi canggih.
Sport | 1 September 2024
Hosting fee atau komitmen fee adalah biaya yang harus dibayar promotor untuk menggelar MotoGP kepada pihak Dorna Sports, pemegang hak komersial ekskusif MotoGP.
Berita | 1 September 2024
AHM menawarkan dua pilihan kapasitas mesin, yakni Vario 125 dan Vario 160. Memasuki September 2024, bagaimana pantauan harga terbaru daru Honda Vario series?
Motor Listrik | 28 August 2024
Masyarakat kini jauh lebih mudah untuk memiliki motor listrik karena syarat yang begitu gampang, hanya memiliki Kartu Tanda Penduduk (KTP).
Motor Listrik | 26 August 2024
Walaupun harganya terbilang tinggi yaitu Rp 33 juta setelah dipotong subsidi, motor ini dapat memikat konsumen untuk membelinya.
Berita | 26 August 2024
JAPS Racing sendiri merupakan merek produk yang menawarkan ragam produk komponen atau aksesoris khusus motor bermesin 250cc ke atas.
Berita | 24 August 2024
Pameran ini turut memberikan kesempatan kepada para pemilik brand untuk memperkenalkan produk mereka, serta mendukung perkembangan komunitas roda dua.
Motor Listrik | 23 August 2024
Program konversi motor listrik ini sebanyak 1.000 unit yang dibagi menjadi dua tahap. Sebelumnya program ini sendiri telah dimulai sebanyak 500 unit.
Motor Listrik | 21 August 2024
Head of Corporate Communication Polytron, Diantika berharap pemerintah bisa menambah lebih banyak kuota subsidi motor listrik ke depannya.
Berita | 20 August 2024
Berbagai hal mengenai dunia otomotif telah diberitakan Otorider dalam sepekan ini. Ada berita mengenai Motor Listrik Honda, Pesaing Nmax Turbo, MotoGP.