Sport| 20 July 2020
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez mengalami kecelakaan fatal saat menjalani seri perdana MotoGP 2020. Akibatnya, ia pun diragukan bisa segera tampil pada seri kedua 26 Juli mendatang.
Sport| 19 July 2020
Ajang balap MotoGP 2020 seri pertama resmi digelar di Sirkuit Jerez, Spanyol. Marc Marquez secara mengejutkan hampir terjatuh. Apa yang terjadi selanjutnya?
Sport| 19 July 2020
Sesi kualifikasi seri pertama MotoGP musim 2020 di Jerez, Spanyol usai digelar. Pembalap tim Petronas Yamaha, Fabio Quartararo pun berhasil mengamankan posisi pertama.
Sport| 18 July 2020
Ajang balap MotoGP musim 2020 akan kembali digelar. Sesi latihan bebas pun sudah dijalani oleh para pembalap, tak terkecuali Marc Marquez. Dalam sesi latihan tersebut, Marquez pun sempat terjatuh.
Berita| 18 July 2020
Lalu, bagaimana dengan banderol harga dari jajaran skutik Maxi Yamaha tersebut? Berikut OtoRider sajikan daftar lengkap harga terbarunya per Juli 2020.
Berita| 17 July 2020
All New Honda PCX telah digosipkan kehadirannya selama waktu ke waktu. Kabar mengenai kemunculan motor ini semakin kencang ketika Yamaha meluncurkan All New NMax.
Sport| 16 July 2020
MotoGP 2020 nampaknya tak akan jadi musim terakhir bagi Valentino Rossi untuk balapan. Mengapa demikian?
Sport| 15 July 2020
Pembalap tim Red Bull KTM ini resmi bergabung dengan tim berwarna oranye tersebut untuk menggantikan Alex Marquez mulai musim 2021 mendatang.
Sport| 14 July 2020
Seperti yang telah diketahui banyak orang, MotoGP musim 2020 berjalan dengan sangat alot karena adanya pandemi Covid-19. Dengan kerja keras, akhirnya seri pertama MotoGP akan berlangsung di Jerez.
Sport| 13 July 2020
Kepindahan Valentino Rossi ke tim Petronas Yamaha masih menjadi teka-teki hingga kini. Apa yang menyebabkan lamanya proses negosiasi antara keduanya?
Berita| 13 July 2020
Astra Honda Motor (AHM) merupakan pabrikan sepeda motor yang terbesar di Indonesia saat ini. Kehadirannya yang cukup lama, membuat merek ini memiliki beragam jenis motor.
Sport| 12 July 2020
Pembalap tim Monster Yamaha, Valentino Rossi dikabarkan telah resmi bergabung dengan tim satelit, Petronas Yamaha. Benarkah demikian?
Berita| 11 July 2020
Beberapa waktu lalu jagat otomotif sempat dihebohkan dengan perjalanan Lilik Gunawan dan putranya Balda yang menggunakan Yamaha NMax untuk pergi ke Mekah. Kini kisahnya akan dijadikan buku dan film.
Berita| 10 July 2020
Produk terbaru Kawasaki Ninja ZX-25R akhirnya resmi mengaspal di Indonesia. PT Kawasaki Motor Indonesia (KMI) baru saja meluncurkan motor sport fairing 250 cc 4-silinder tersebut.
Sport| 9 July 2020
Pembalap tim LCR Honda, Cal Crutchlow dikabarkan tengah mempersiapkan diri untuk bergabung dengan tim lain. Hal ini terjadi akibat posisinya di Honda kabarnya akan digantikan oleh Alex Marquez.