Berita | 4 January 2022
Honda merupakan merek motor yang sangat dikenal untuk menghadirkan produk baru. Pemimpin pasar sepeda motor di Indonesia ini memiliki cukup banyak produk baik di segmen matik, bebek, hingga sport.
Berita | 3 January 2022
Yamaha Indonesia terus menghadirkan produk motor terbaru untuk konsumen di Indonesia. Pabrikan berlambang garpu tala itu juga memiliki segmen produk yang lengkap, dari matik, bebek, hingga sport.
Sport | 2 January 2022
Belakangan ini sejumlah pembalap dikenal dengan aksi stoppienya saat hendak memasuki pit. Stoppie sendiri adalah mengerem dengan cukup keras agar ban belakang terangkat cukup tinggi.
Berita | 1 January 2022
Pabrikan sepeda motor asal Cina telah diberitakan mengenai kerjasamanya dengan Piaggio Group. Kerjasama ini menghasilkan mesin berkapasitas 150 cc, 4-katup, berpendingin cairan dengan kode G150S.
Tips & Modifikasi | 1 January 2022
Agar performa motor tetap terjaga dengan baik meski sering terparkir di rumah, terdapat beberapa tips merawatnya selama liburan yang bisa dilakukan.
Tips & Modifikasi | 31 December 2021
Suspensi pada sepeda motor memiliki tugas yang sangat penting untuk menahan guncangan dan memberikan kenyamanan. Peran suspensi menjadi sangat penting ketika digunakan di jalan yang kurang rata.
Tips & Modifikasi | 30 December 2021
Motor off-road atau biasa disebut trail memiliki posisi duduk yang cukup tinggi. Lantas bagaimana caranya mengendarai motor ini jika memiliki postur tubuh yang kurang tinggi?
Tips & Modifikasi | 30 December 2021
Suspensi merupakan bagian penting dari sebuah sepeda motor. Komponen yang satu ini dapat meredam bagian jalan yang tidak rata ataupun rusak, sekaligus memberikan kenyamanan kepada pengendara.
Tips & Modifikasi | 30 December 2021
Nah, agar kondisi motor tetap prima, Hasan Ardiansyah selaku Senior Service Advisor Yamaha FSS Jakarta pun membagikan beberapa tipsnya.
Berita | 30 December 2021
Vespa Indonesia melalui akun Instagram resminya @vespa_indonesiaofficial mengunggah beberapa foto dan video Vespa 946 Christian Dior.
Motor Listrik | 30 December 2021
Di pasar roda dua India, merek One Moto menghadirkan produk anyar bergaya klasik melalui skuter bernama Electa. Lalu, apa saja yang ditawarkan dari One Moto Electa tersebut?
Tips & Modifikasi | 28 December 2021
Lalu, bagaimana cara merawatnya agar fitur keyless tetap awet dan selalu bekerja optimal?
Tips & Modifikasi | 26 December 2021
Modifikasi sebuah sepeda motor memang dapat dilakukan dengan ide yang liar dan tanpa batas. Seperti pemenang kompetisi "Online Customaxi 2021" yang meraih predikat sebagai "King of Maxi".
Berita | 19 December 2021
Angka penjualan motor di Jakarta-Tangerang mengalami peningkatan di penghujung 2021 dibandingkan 2020 lalu. Peningkatan ini didapat dari data penjualan PT Wahana Makmur Sejati.
Tips & Modifikasi | 16 December 2021
Lantas, apa saja yang harus diperhatikan agar tetap aman dan nyaman berkendara di musim hujan?