Berita | 30 September 2020
Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) kembali diterapkan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta. Pada masa ini, sebagian masyarakat pun mencari alternatif transportasi untuk kegiatan sehari-hari.
Berita | 28 September 2020
Surat Izin Mengemudi alias SIM merupakan suatu identitas yang wajib dimiliki setiap pengendara bermotor. Ternyata, SIM juga memiliki tiga fungsi utama yang tidak banyak diketahui, apa saja?
Berita | 27 September 2020
PT Piaggio Indonesia resmi menghadirkan skuter roda tiga terbarunya, MP3 500 HPE Sport Advanced ke pasar motor Tanah Air.
Berita | 24 September 2020
Motor bekas merupakan salah satu pilihan untuk memiliki transportasi kendaraan roda dua. Membeli motor bekas pun memiliki sejumlah keuntungan seperti harganya yang miring dan kelas motor yang tinggi.
Berita | 24 September 2020
Beberapa waktu lalu Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (GAIKINDO) mengajukan relaksasi pajak mobil baru. Asosiasi Industri Sepeda Motor Indonesia pun mengharapkan terdapat insentif.
Berita | 23 September 2020
Yamaha WR 155R merupakan motor trail terbaru di pasar Indonesia saat ini. Kini motor tersebut digunakan oleh Dinas Kehutanan Provinsi Jambi sebagai kendaraan operasional.
Motor Listrik | 22 September 2020
Baterai Graphene merupakan baterai jenis baru yang dikembangkan untuk dapat merevolusi penggunaan kendaraan listrik. Teknologi baru ini memungkinkan pengisian ulang hingga penuh dalam waktu 15 detik.
Tips & Modifikasi | 22 September 2020
Persimpangan merupakan titik bertemunya antara berbagai jalur jalanan. Di Indonesia terdapat berbagai macam bentuk persimpangan, salah satunya berbentuk bundaran.
Berita | 22 September 2020
Pertamina Lubricants melalui Sales region IV Semarang memberikan pelatihan ilmu mekanik dasar teknis servis kepada bengkel difabel. Pelatihan ini diberikan langsung kepada Komunitas Motor Penyandang.
Berita | 21 September 2020
Tak hanya itu, AHM juga merilis beberapa model motor ikoniknya, antara lain seperti Honda Super Cub C125, Monkey, dan yang terbaru adalah CT125.
Berita | 21 September 2020
Edisi terbatas dari Vespa Primavera Sean Wotherspoon resmi dirilis ke Tanah Air oleh PT Piaggio Indonesia beberapa waktu lalu.
Berita | 21 September 2020
Kawasan Wisata Puncak, Cisarua, Bogor, kerap menjadi destinasi rekreasi para pecinta sepeda motor. Akan tetapi demi mencegah penularan virus Corona, Bupati Bogor memberlakukan pembatasan pengunjung.
Berita | 20 September 2020
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengeluarkan Peraturan Menteri Nomor 59 Tahun 2020 tentang Keselamatan Pesepeda di Jalan. Terdapat beberapa aspek utama yang diatur dalam PM 59 Tahun 2020.
Berita | 20 September 2020
Pengguna kendaraan bermotor di Indonesia tampaknya masih banyak yang menyepelekan penggunaan pelat nomor. Hal ini didasari oleh banyaknya penggunaan pelat nomor yang tidak sesuai aturan.
Berita | 20 September 2020
Sejumlah komponen sepeda motor memang harus diganti sebagai bentuk perawatan agar lebih awet. Tetapi Tanda Nomor Kendaraan Bermotor (TNKB) alias plat nomor juga kerap diganti-ganti oleh pemiliknya.