Berita| 2 March 2022
Vario 160 kini memakai mesin serupa Honda PCX 160. Berbekal kesamaan itu, bagaimana hasil tes akselerasi keduanya?
Sport| 2 March 2022
Maverick Vinales menatap MotoGP 2022 dengan optimisme tinggi. Pembalap Aprilia Racing tersebut siap untuk memberikan kemampuan terbaiknya di musim ini.
Berita| 2 March 2022
Masih di kuartal pertama tahun 2022, Vespa terus menawarkan produk-produk motor terkini dari skuter Italia. Merek yang kini dipegang oleh PT Piaggio Indonesia ini menawarkan sejumlah skuter.
Sport| 2 March 2022
Joan Mir memenangkan gelar juara dunia 2020 dengan tampil secara konsisten dibandingkan pembalap lainnya. Namun gelarnya itu banyak dipertentangkan karena hanya sedikit balapan yang mampu dimenangkan.
Tips & Modifikasi| 28 February 2022
Ban pada sepeda motor memiliki peran yang sangat penting, namun banyak disepelekan. Pasalnya ban menjadi satu-satunya komponen yang bersentuhan langsung ke permukaan jalan.
Berita| 28 February 2022
Royal Enfield resmi meluncurkan All-New Classic 350 beberapa waktu lalu. Motor ini dihadirkan dalam rangka memperingati hari jadi ke-122 tahun. Lalu, bagaimana sejarah terciptanya motor tersebut?
Sport| 28 February 2022
Cristian Gabarrini selaku Kepala Mekanik Francesco Bagnaia mengungkapkan sejumlah perkembangan yang terjadi pada pembalap bernomor 63 tersebut.
Berita| 27 February 2022
Motor ini dirilis dalam rangka merayakan hari jadinya yang ke-35 tahun di jalanan Malaysia. Lalu, apa saja yang ditawarkan?
Berita| 27 February 2022
Honda Hawk 11 dikonfirmasi untuk meluncur secara world premiere di Osaka Motorcycle Show. Motor baru Honda ini memiliki sebuah konsep Neo Cafe Racer.
Sport| 27 February 2022
Sirkuit Mandalika sebagaimana diketahui akan menjadi tuan rumah MotoGP Indonesia pada 18-20 Maret mendatang. Selain MotoGP 2022, kira-kira akan ada balapan apalagi di Sirkuit Mandalika?
Sport| 27 February 2022
Sejumlah ubahan signifikan terlihat jelas pada motor RC213V 2022 milik Repsol Honda. Berbekal pengembangan tersebut, Espargaro mengaku puas dengan hasilnya.
Sport| 27 February 2022
Musim MotoGP 2022 akan tercatat dalam sejarah sebagai musim pertama tanpa Valentino Rossi. Pembalap legenda itu meninggalkan timnya di MotoGP dan juga di Moto2.
Sport| 26 February 2022
Ducati menjadi merek motor yang paling banyak digunakan dalam ajang balap MotoGP 2022. Setidaknya terdapat 8 motor yang turun, 2 motor di tim pabrikan bersama Francesco Bagnaia dan Jack Miller.
Berita| 26 February 2022
Triumph New Street Twin EC1 Special Edition pun menyimpan makna di balik namanya. Apa itu?
Berita| 26 February 2022
Royal Enfield Classic 350 tersedia dalam empat pilihan varian baru dan sembilan kombinasi warna. Keempat varian tersebut terdiri dari seri Classic Chrome, Classic Dark, Classic Signals, dan Halcyon.