Sport| 23 July 2020
Seri kedua MotoGP 2020 akan kembali digelar di tempat yang sama dengan akhir pekan lalu, yakni Sirkuit Jerez, Spanyol. Akankah Valentino Rossi mampu mendapatkan hasil yang lebih baik?
Sport| 22 July 2020
Dalam balapan seri pembuka di Sirkuit Jerez, Spanyol, dua pembalap Yamaha berhasil meraih podium. Namun sayangnya, hal itu berbanding terbalik dengan nasib yang dialami Valentino Rossi.
Berita| 22 July 2020
Pabrikan motor asal Italia, Aprilia menghadirkan Storm 125 dengan varian rem cakram. Apa saja keunggulan lain yang ditawarkan skutik ini?
Komunitas| 22 July 2020
Para pengguna motor Suzuki GSX 150 Series ini pun merayakannya dengan mengadakan kegiatan berkumpul serta turing bersama. Bagaimana keseruannya?
Berita| 22 July 2020
Yamaha Motor Jabodetabek secara perdana mengadakan event virtual dengan tajuk STAY (Selalu Tunggu Aksi Yamaha) Online. Ajang online ini berlangsung di Dealer Mekar Motor Cibinong, Bogor.
Sport| 21 July 2020
MotoGP Spanyol 2020 di Sirkuit Jerez telah berlangsung pada akhir pekan lalu. Pada seri perdana ini, juara pertama diraih oleh Fabio Quartararo dari tim Petronas Yamaha.
Sport| 21 July 2020
Ajang MotoGP seri perdana di sirkuit Jerez, Spanyol, telah usai digelar minggu kemarin. Namun dimulainya seri perdana ini bukan sebuah awal yang bagus bagi seorang Valentino Rossi.
Berita| 21 July 2020
Sebuah postingan Instagram cukup membuat geger netizen Indonesia hari ini. Kegegeran ini diakibatkan oleh tikus yang bersarang di sebuah sepeda motor.
Berita| 21 July 2020
Motor tersebut pun akan dipamerkan di dealer resmi Benelli Malaysia pada Juli ini dengan banderol harga RM15.888 atau sekitar Rp 55 jutaan. Apa saja yang ditawarkan?
Komunitas| 21 July 2020
Komunitas pengguna Vespa yang tergabung dalam General Team Vespa Society (GTVS) Indonesia serta Suzuki Burgman 200 yang bernama Burgmanian Indonesia adakan acara motoran bersama.
Berita| 20 July 2020
Yamaha All New NMax 155 Connected/ABS telah resmi diluncurkan pada akhir tahun 2019 lalu. Hadirnya motor ini, sekaligus meresmikan munculnya aplikasi Y-Connect yang dapat menghubungkan smartphone.
Komunitas| 20 July 2020
Komunitas pengguna Suzuki Hayate yang tergabung dalam Suzuki Hayate Owner Club (SHOC) gelar kopdar (kopi darat) guna menjalin silaturahmi sekaligus menjaga solidaritas.
Berita| 20 July 2020
Menanggapi hal tersebut, Joe Frans selaku CEO BMW Motorrad Indonesia pun memberikan penjelasannya. Bagaimana komentarnya?
Berita| 19 July 2020
Royal Enfield Indonesia dikenal dengan dealer resmi di Pejaten, Jakarta Selatan selama beberapa tahun ini. Namun baru-baru ini, merek motor asal Inggris itu meresmikan dealer barunya di Pondok Indah.
Berita| 19 July 2020
Yamaha XSR155 merupakan motor bergaya retro yang diluncurkan pada akhir tahun 2019 lalu. Meskipun mengusung gaya retro, motor ini memiliki sejumlah teknologi layaknya motor modern.