Sport| 20 February 2022
Kini, Marquez perlahan telah menunjukkan perkembangan signifikan. Usai sembuh dari cedera lengan dan mata, rider bernomor 93 itu tengah fokus mempersiapkan diri jelang dimulainya MotoGP 2022.
Sport| 17 February 2022
Sejumlah catatan pun diberikan oleh penyelenggara balap serta para rider terhadap sirkuit anyar tersebut. Salah satu yang disoroti adalah kondisi aspal di beberapa bagian sirkuit.
Sport| 17 February 2022
Indonesia akan menjadi tuan rumah MotoGP Mandalika pada Maret 2022 mendatang. Penjualan tiket pun sudah dimulai sejak Januari kemarin di sejumlah platform.
Tips & Modifikasi| 17 February 2022
Agar usia pakai aki tetap awet, pemilik kendaraan perlu melakukan perawatan berkala. Perawatan tersebut di antaranya seperti pengecekan angka voltase serta cara melepas atau memasang aki motor.
Sport| 16 February 2022
Pramusim MotoGP Mandalika 2022 sudah berakhir pada akhir pekan lalu, tepatnya Minggu (13/2) kemarin. Meskipun sudah selesai, agenda tersebut sempat menuai drama yakni lintasan yang kotor tertutup debu
Berita| 16 February 2022
Honda Jabar Virtual Expo kembali dihadirkan oleh PT Daya Adicipta Motora (DAM) selaku main dealer di Jawa Barat. Menariknya, terdapat beberapa promo yang hadir dalam pameran virtual ini.
Sport| 15 February 2022
Lantas, bagaimana penilaian rider Repsol Honda tersebut terhadap tes terakhir jelang musim baru ini?
Sport| 14 February 2022
Tes Pramusim MotoGP 2022 di Sirkuit Mandalika sejak Jum'at (11/2) lalu sudah berakhir. Sirkuit Mandalika menjadi lintasan terakhir untuk tes resmi sebelum musim MotoGP 2022 dimulai.
Tips & Modifikasi| 14 February 2022
Ade Rohman selaku Sub Department Head Technical Service PT Daya Adicipta Motora (DAM) pun membagikan beberapa tips merawat aki motor. Nah, apa saja yang perlu dilakukan?
Sport| 14 February 2022
Sejumlah pembalap pun memberikan komentarnya terkait sirkuit anyar tersebut. Salah satu rider yang berkomentar adalah pembalap Repsol Honda, Marc Marquez.
Berita| 13 February 2022
Seperti diketahui, pandemi Covid-19 masih terus melanda dengan hadirnya varian baru yakni Omicron. Dengan hadirnya gelombang ketiga ini, sejumlah kegiatan kembali dibatasi oleh pemerintah.
Sport| 13 February 2022
Sirkuit Mandalika menuai insiden di hari pertama tes pramusim resmi pada Jum'at (11/2). Pasalnya lintasan dari sirkuit tersebut sangat kotor hingga mengganggu hari pertama sesi tes resmi MotoGP.
Sport| 13 February 2022
Tidak ingin kalah dari Honda, kini Suzuki Indonesia diduga memberikan dukungannya kepada tim balap MotoGP Suzuki Ecstar. Dukungan tersebut diberikan lewat Suzuki NEX II dan NEX Crossover di paddock.
Berita| 12 February 2022
Sirkuit Mandalika menyelenggarakan sesi tes pramusim MotoGP 2022 mulai Jum'at (11/2) kemarin hingga Minggu (13/2) besok. Pasalnya di hari pertama, lintasan Sirkuit Mandalika penuh dengan kotoran.
Sport| 12 February 2022
Sesi tes pramusim MotoGP di Sirkuit Mandalika telah berlangsug sejak Jum'at (11/2) kemarin. Namun tes resmi ini sempat terganggu karena kondisi lintasan yang kotor.