Berita| 25 December 2020
Menyalip atau mendahuluai kendaraan lain memang sebuah hal wajar untuk dilakukan. Terutama jika kendaraan di depan terasa menghambat atau lebih lambat.
Berita| 25 December 2020
Yamaha Riding Academy (YRA) secara konsisten melakukan edukasi safety riding. Edukasi dilakukan ke berbagai kalangan baik masyarakat umum, konsumen, komunitas, hingga pelajar.
Berita| 24 December 2020
PT Astra Honda Motor (AHM) memberikan komitmennya dalam menggalakkan edukasi safety riding. Meskipun tahun 2020 dilanda pandemi, hal tersebut tidak menyurutkan komitmen pabrikan sayap merah ini.
Berita| 23 December 2020
Pabrikan motor Honda nampaknya belum berhenti meluncurkan produk anyar pada 2020 ini. Terbaru, Honda merilis CB1300 di pasar roda dua Jepang.
Motor Listrik| 23 December 2020
RGNT baru-baru ini resmi merilis motor listrik (E-bike) terbarunya yang bergaya retro, yakni RGNT Scrambler No. 1 2021.
Berita| 23 December 2020
Pandemi yang melanda Indonesia membuat sejumlah aktivitas menjadi terbatas. Memasuki akhir tahun, OtoRider mencoba bergerak dan mengisi waktu luang dengan kegiatan yang positif.
Berita| 23 December 2020
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia memberikan apresiasi kepada PT Astra Honda Motor (AHM). Apresiasi diberikan atas komitmennya dalam mendukung pendidikan vokasi di tanah air.
Motor Listrik| 22 December 2020
Blibli secara resmi menghadirkan official online store Vintage Electric Bikes (VEB). Merek asal Amerika Serikat ini diluncurkan demi menjawab kebutuhan penggemar sepeda di Tanah Air.
Motor Listrik| 22 December 2020
Skuter listrik Migo merupakan kendaraan berbasis listrik yang disewakan kepada publik selama beberapa waktu ini. Namun alih-alih digunakan oleh orang dewasa, justru banyak digunakan oleh anak kecil.
Motor Listrik| 22 December 2020
Skuter matic bertenaga listrik karya anak bangsa, Gesits telah resmi dipasarkan di sejumlah daerah di Indonesia. Tak hanya di Jakarta, motor listrik ini juga dijual di wilayah Palembang dan Manado.
Motor Listrik| 21 December 2020
United secara resmi meluncurkan produk baru dari divisi E-Motor miliknya yakni T1800. Motor listrik ini dipasarkan dalam harga Rp 27 juta untuk on the road DKI Jakarta.
Sport| 20 December 2020
Sepeda motor MotoGP tentunya memiliki kapasitas dan performa yang sangat kencang. Motor yang kerap diadu di kelas balap tertinggi itu biasanya tidak dijual ke publik.
Berita| 20 December 2020
Beragam motor telah OtoRider lakukan tes sepanjang tahun 2020 ini. Dalam setiap pengetesan terdapat satu informasi yang sangat penting bagi konsumen motor, yakni harga produk.
Komunitas| 20 December 2020
Puluhan bikers pengguna Honda Genio menghadiri ajang Kopdar Eksis Ala Genio secara Virtual. Acara ini digelar pada 16 Desember 2020 oleh PT Daya Adicipta Motor selaku main dealer Honda di Jawa Barat.
Motor Listrik| 20 December 2020
Motor listrik United T1800 diluncurkan ke pasar Indonesia pada beberapa waktu lalu. Kendaraan listrik terbaru ini dipasarkan dengan harga Rp 27 juta untuk on the road Jakarta.