Berita| 10 December 2021
Yamaha All New NMax 155 Connected/ABS dan Yamaha All New Aerox 155 Connected/ABS diunggulkan oleh mesin 155 cc dengan teknologi Blue Core dan Variable Valve Actuation (VVA).
Motor Listrik| 9 December 2021
Piaggio Group dan British Petroleum (BP) berencana untuk bekerja sama dalam mengembangkan layanan untuk mendukung pertumbuhan kendaraan listrik.
Berita| 9 December 2021
TVS Callisto menjadi salah satu skutik entry level 110 cc yang hadir untuk konsumen di Indonesia. Skutik asal India ini secara tidak langsung bersaing dengan Suzuki NEX II yang memiliki mesin sama.
Berita| 9 December 2021
Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2021 Surabaya secara resmi digelar dari 8-12 Desember 2021. Pameran otomotif ini berlangsung di Grand City Convex, Surabaya, Jawa Timur.
Berita| 8 December 2021
Kawasaki Motor Indonesia menjadi satu di antara beberapa merk asal Jepang yang paling eksis menghadirkan motor sport. Belakangan ini, pabrikan raksasa hijau itu kerap meluncurkan motor-motor besar.
Berita| 7 December 2021
Honda menjadi satu di antara beberapa merk motor Jepang yang masih terus menghadirkan produk terbaru. Pemimpin pasar di Indonesia ini memiliki cukup banyak produk di segmen matik, bebek, hingga sport.
Berita| 7 December 2021
Yamaha R1 diluncurkan dalam bentuk edisi terbatas replika motor Toprak Ragatlioglu di World Superbike. Motor ini dihadirkan hanya untuk lintasan balap saja dan akan tersedia secara global.
Sport| 7 December 2021
Jelang MotoGP 2022, Quartararo mengaku bakal terus berlatih keras guna menjaga performanya. Selain itu, rider asal Prancis ini juga mengklaim telah memiliki tujuan jelas di balapan mendatang.
Berita| 6 December 2021
Honda Forza 250 model 2021 merupakan skutik bongsor terbaru yang diluncurkan di awal tahun ini. Skutik besar tersebut memiliki sejumlah ubahan baik dari segi tampilan hingga ke mesin.
Sport| 5 December 2021
Kepala Tim RNF Yamaha, Razlan Razali mengatakan sebuah pernyataan yang bikin heboh dunia motorsport roda dua. Pasalnya Razali mengatakan merekrut Valentino Rossi merupakan salah langkah.
Berita| 5 December 2021
TVS Callisto merupakan skutik entry level penuh gaya yang dimiliki oleh merk asal India. Lantas bagaimana dengan performa akselerasi dari Callisto?
Tips & Modifikasi| 5 December 2021
Motor skuter matik atau kerap disebut skutik merupakan model yang sedang digandrungi oleh masyarakat. Hal ini dikarenakan kemudahan dalam penggunaannya yang membuat motor ini diminati.
Berita| 5 December 2021
Di akhir tahun 2021, Vespa terus menghadirkan produk-produk terkini dari skuter Italia. Merk yang dipegang oleh PT Piaggio Indonesia ini pun menawarkan skutik dari entry level hingga model flagship.
Berita| 4 December 2021
Yamaha All New R15M Connected-ABS dan All New R15 Connected memiliki desain generasi terbaru R-Series dengan R-DNA dan memadukan karakter line-up motor Yamaha berkapasitas besar.
Sport| 4 December 2021
2021 menandai akhir perjalanan karir Valentino Rossi di ajang MotoGP. Usai pensiun, pembalap asal Italia ini pun mengucapkan rasa terima kasihnya pada sejumlah rider yang pernah bertarung bersama.