Tips & Modifikasi | 6 July 2021
Yamaha Lexi merupakan skutik Maxi terkecil yang bisa ditingkatkan kapasitas mesinnya menjadi 155 cc. Modifikasi mesin Lexi dapat menggunakan blok dan piston kepunyaan dari Yamaha Aerox.
Tips & Modifikasi | 4 July 2021
Yamaha Lexi merupakan salah satu skutik Maxi yang dijajakan oleh PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM). Model yang satu ini mendapatkan kapasitas yang paling kecil, yakni hanya 125 cc.
Berita | 3 July 2021
Motor matic masih menjadi andalan bagi Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM). Kendati demikian, terdapat beberapa produk unggulan yang ditawarkan parbikan garpu tala itu.
Berita | 3 July 2021
Nah, penasaran dengan bagaimana tampilan Vespa Primavera dan GTS 300 75th Anniversary ini? Tonton terus videonya sampai habis ya.
Tips & Modifikasi | 2 July 2021
Lantas, berapakah biaya penggantian yang perlu dikeluarkan jika lampu depan LED Yamaha NMax mengalami kerusakan?
Berita | 1 July 2021
Vespa merupakan merek skuter Italia yang paling lama hadir di Indonesia dan banyak digemari pecinta roda dua. Merek asal Eropa yang dipegang oleh PT Piaggio Indonesia ini pun menawarkan beragam model.
Berita | 30 June 2021
Vespa Primavera menjadi salah satu basis skuter yang mendapatkan edisi khusus di ulang tahun ke-75 Vespa. Skuter ini mendapatkan tampilan yang paling berbeda dibandingkan varian standar.
Motor Listrik | 29 June 2021
Piaggio Group secara global sudah memiliki dua produk skuter listrik. Di antaranya adalah Vespa Elettrica yang sudah lama digosipkan dan Piaggio One yang baru meluncur beberapa pekan lalu.
Berita | 29 June 2021
Vespa Primavera 75th Anniversary Edition baru saja diluncurkan kemarin, Senin (28/6). Skuter asal Italia itu mendapatkan panel instrumen digital TFT di model edisi terbatas.
Berita | 29 June 2021
Vespa 75th Anniversary Edition baru saja diluncurkan oleh PT Piaggio Indonesia. Skuter khas Italia itu meluncurkan dua model untuk merayakan hari jadinya yang ke 75 tahun.
Berita | 28 June 2021
Akhirnya secara resmi Vespa 75th Anniversary Edition diluncurkan oleh PT Piaggio Indonesia sebagai agen pemegang mereknya. Dengan hadirnya edisi spesial dan terbatas ini, kira-kira apa spesialnya?
Berita | 25 June 2021
Membahas skuter bergaya Italia di Indonesia, kini tidak hanya diisi oleh Vespa. Kali ini, Royal Alloy resmi hadir di Indonesia dengan sejumlah produk yang diklaim premium.
Motor Listrik | 24 June 2021
Lantas, apa saja yang ditawarkan dari Ducati Pro-I Evo e-scooter?
Motor Listrik | 23 June 2021
Yamaha telah mengungkapkan motor hybridnya untuk pasar India dengan nama Fascino 125. Motor ini memiliki mesin bensin yang dilengkapi Smart Motor Generator (SMG) untuk membantu saat akselerasi.
Motor Listrik | 23 June 2021
Gambar paten sebuah skuter listrik terbaru dari Suzuki kini terungkap di sejumlah media. Tampaknya pabrikan Jepang ini melanjutkan proyek barunya setelah beredar kabar pengembangan motor listrik.