Tips & Modifikasi| 5 June 2017
Merawat motor matik harian memang penting, tambah menyenangkan karena Federal Oil menggelar kompetisi blog berhadiah puluhan juta Rupiah.
Berita| 8 May 2017
Sejak dikenalkan lewat ajang IMOS 2016 lalu, Yamaha Xmax sudah menjadi incaran para penggemar skuter premium di Indonesia.
Tips & Modifikasi| 28 April 2017
Kemarin (27/4), PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) merilis dua varian sport dari keluarga Vixion. Yakni New Vixion dan Vixion R yang ternyata memiliki banyak perbedaan. Apa saja?
Berita| 14 April 2017
Belum lama ini, Yamaha Thailand merilis skuter anyar berjuluk Yamaha QBix 125. Hmm, kalau dijual di Indonesia bisa jadi pesaing Honda New Scoopy nih.
Berita| 30 March 2017
Honda Scoopy baru resmi mengaspal di Indonesia pada Rabu (29/3), dalam merilis edisi ke-3 dari skuter bertampang retro ini, Honda mengklaim ada tiga elemen kunci. Apa saja?
Berita| 25 March 2017
Vespa LX dan S kembali hadir setelah vakum beberapa waktu, kini bermesin 125 cc yang sudah dilengkapi teknologi i-get.
Berita| 24 March 2017
Belum lama ini PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) kembali menghadirkan Smash FI yang sebelumnya sempat vakum diproduksi setelah beberapa tahun lalu disuntik mati.
Berita| 24 March 2017
Segmen motor sport di Indonesia kian ramai, dalam awal tahun ini ada beberapa pabrikan mengeluarkan varian motor sport 150 cc sampai 250 cc.
Berita| 23 March 2017
Akhirnya Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) merilis harga resmi motor sport All New R15, Rp. 34,5 juta untuk On The Road Jakarta.
Berita| 20 March 2017
Bagi Honda, produk baru CMX500 Rebel dikembangkan lebih dari sekedar moda transportasi. Model ini merupakan refleksi dari sebuah gaya hidup, karakter, serta sarana bagi pengendaranya.
Sport| 15 March 2017
Tes pramusim Asia Road Racing Championship (ARRC 2017) siap berlangsung di Sirkuit Johor Malaysia pada 15-16 Maret. Ada banyak yang harus dipersiapkan oleh tim Yamaha Racing Indonesia (YRI) kali ini
Berita| 4 March 2017
Kemarin (3/3) PT Kawasaki Motor Indonesia (KMI) merilis naked bike Kawasaki Z900 di Jakarta. Motor tersebut diplot sebagai pengganti dari Z800 yang telah dijual di Indonesia sejak 2013 silam.
Berita| 25 February 2017
Kawasaki Versys X 250 hadir sebagai spesies baru di kelas 250 cc. Apakah tipe motor ini akan digemari di Indonesia?
Berita| 6 February 2017
Honda CRF250Rally resmi mengaspal pada Jumat (3/2) pekan lalu di Indonesia. Dan kehadiran motor bergenre adventure tersebut membuka sejarah bagi PT Astra Honda Motor (AHM)
Berita| 25 January 2017
Baru saja PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing meluncurkan All New R15 di Sirkuit Sentul, Bogor, Jawa Barat. Inilah impresi pertama kami.