Tips & Modifikasi| 16 February 2017
Meski baru akan meluncur resmi pada tanggal 18 Februari nanti, namun PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) ternyata juga menyiapkan aksesori resmi dari naked bike, GSX-S150.
Sport| 16 February 2017
Rider tim Repsol Honda yang juga juara MotoGP musim lalu, Marc Marquez sukses jadi yang tercepat di hari pertama sesi tes pra musim MotoGP 2017 di Phillip Island, Australia kemarin (15/2).
Berita| 14 February 2017
Dilahirkan sebagai saudara kembar, pasti banyak yang menyebut jika Suzuki GSX-R150 dan GSX-S150 hanya berbeda pada fairing saja. Namun ternyata ada detail lain yang membuat keduanya berbeda.
Berita| 14 February 2017
Selain GSX-R150, PT Suzuki Indonesia Sales (SIS) juga punya jagoan lain di kelas sport 150 cc, yakni Suzuki GSX-S150. Nah, motor yang ini lebih mengejar segmen naked sport.
Berita| 13 February 2017
Setelah mengumumkan kehadiran kembadi di Indonesia, pelumas Bardahl langsung unjuk kualitas ketahanan.
Sport| 7 February 2017
Kunjungan pembalap Tim Movistar Yamaha MotoGP, Valentino Rossi dan Maverick Vinales ke Indonesia memberikan kesan yang mendalam bagi para pembalap Yamaha Indonesia.
Berita| 7 February 2017
PT Prima Semesta Asia (PRIMES ASIA) selaku distributor filter udara Ferrox di Indonesia dan Asia memperkenalkan tiga model produk terbaru Ferrox untuk sepeda motor Suzuki dan Kawasaki.
Berita| 6 February 2017
Dengan desainnya yang sporty, motor jenis sport fairing identik sebagai kendaraan kaum pria. Namun Suzuki GSX-R150 yang punya bodi ramping juga pas buat cewek.
Komunitas| 6 February 2017
Membuka bulan Februari ini, Motorave Riders Club (MRC) mengajak para rider dari berbagai Klub Motor di Jabodetabek mengadak City Touring, Jakarta-Bogor-Cibubur pada Minggu (5/2).
Berita| 5 February 2017
Prinsipal Suzuki memilih Indonesia sebagai negara basis produksi motor sport terbaru Suzuki GSX-R150. Ini merupakan keputusan yang tepat.
Sport| 3 February 2017
Musim balap 2017 menjadi penampilan perdana motor sport fairing Honda CBR250RR di ajang balap.
Tips & Modifikasi| 2 February 2017
Melihat fairingnya, sepintas motor berkelir hitam milik tim Trickstar Racing di atas mirip sosok Kawasaki Ninja 250FI andalan mereka di kelas AP250 ajang Asia Road Racing Championship (ARRC).
Berita| 2 February 2017
Selain memproduksi GSX-R125, fasilitas pabrik Suzuki di Tambun, Jawa Barat juga membuat GSX Series untuk pasar Asean. Namun, untuk pasar Asia Tenggara tersebut,tetap bermesin 150 cc.
Berita| 1 February 2017
Meski punya line produksi dan kualitas yang sama, namun untuk pangsa pasar Eropa, Suzuki GSX-R produksi Indonesia punya sederet perbedaan detail.
Berita| 1 February 2017
Fasilitas pabrik PT Suzuki Indomobil Motor (SIM) di Indonesia ditunjuk sebagai basis produksi global dari GSX Series bermesin 125 dan 150 cc. Apakah ada perbedaan kualitas?