Motor Listrik| 23 July 2025
Anda kehabisan promo motor listrik Honda CUV e:? Nah, kalau masih berminat model lainnya, PT Daya Adicipta Motora (DAM) punya promo Honda EM1 e:.
Sport| 22 July 2025
Marc Márquez ukir sejarah di Automotodrom Brno, pembalap pertama dari Ducati yang meraih lima kemenangan Grand Prix secara berturut-turut di sirkuit itu.
Berita| 22 July 2025
Dengan respon positif dari konsumen, Morbidelli C252V berpotensi menjadi produk andalan baru BMI di segmen motor cruiser Tanah Air.
Motor Listrik| 22 July 2025
Honda sebagai salah satu pemain besar di pasar otomotif telah menyiapkan beberapa model motor listrik untuk pasar Indonesia.
Motor Listrik| 22 July 2025
Dengan diumumkannya insentif pada Agustus mendatang, diharapkan antusiasme masyarakat untuk beralih ke kendaraan listrik akan meningkat.
Berita| 21 July 2025
IPONE hadir meramaikan Iron Pipe 2025 di Laswi Heritage, Bandung pada Sabtu (19/7). Pelumas premium asal Prancis ini juga meluncurkan tiga pelumas terbaru.
Berita| 21 July 2025
Honda Motor Co., Ltd. siap memamerkan inovasi penuh imajinasi berjuluk Honda Koraidon. Dilansir situs resminya, kendaraan konsep yang terinspirasi dari Pokémon legendaris “Koraidon”.
Berita| 21 July 2025
GIIAS 2025 akan digelar 24 Juli–3 Agustus di ICE BSD City, Tangerang. Pameran otomotif ini menghadirkan kendaraan terbaru, teknologi terkini, serta zona kuliner lengkap dan menggugah selera.
Sport| 20 July 2025
Dengan keunggulan besar di klasemen, fokus tim Ducati dan Marquez akan meminimalkan risiko dan memastikan konsistensi di sisa musim.
Berita| 20 July 2025
Royal Enfield Classic 650 resmi meluncur di Indonesia dengan harga mulai Rp236 juta. Tapi kapan unit mulai tersedia?
Komunitas| 20 July 2025
Perjalanan touring ini sendiri mengambil titik pemberangkatan awal dari Semarang, Jawa Tengah pada September 2025.
Sport| 20 July 2025
Alex Marquez gagal meraih tambahan poin penting saat menjalani balap Sprint MotoGP Brno, Ceko pada Sabtu (19/7).
Sport| 20 July 2025
Donington Park, Inggris menjadi saksi kegigihan pembalap muda Indonesia, Arai Agaska, dalam lanjutan seri ketiga ajang R3 bLU cRU World Cup 2025.
Sport| 19 July 2025
Dua pembalap Gresini Racing berhasil tampil maksimal saat menjalani Race utama MotoGP Jerman 2025 akhir pekan lalu.
Motor Listrik| 19 July 2025
Di sesi ramah tamah dengan media, termasuk OTORIDER belum lama ini, Harley-Davidson Indonesia melalui JLM Auto mengonfirmasi bahwa motor listrik pertamanya, HD Livewire sudah hadir di sini.