Berita | 2 October 2024
Berbagai hal mengenai dunia otomotif terutama roda dua telah diberitakan Otorider. Deretan berita ini ada yang paling banyak dibaca oleh pengunjung Otorider.
Sport | 30 September 2024
Museum MotoGP Mandalika hadir sebagai tempat untuk menyimpan dan merayakan sejarah balap motor dan memberikan pengalaman edukatif bagi pengunjung.
Sport | 28 September 2024
Juara dunia MotoGP Francesco "Pecco" Bagnaia, ia mengaku menggunakan Ducati Scrambler Nightshift dan Ducati Multistrada sebagai motor harian.
Motor Listrik | 27 September 2024
Dalam sistem sewa baterai, jika kapasitas baterai menurun di bawah 80 persen, Polytron siap menggantinya tanpa biaya tambahan.
Berita | 26 September 2024
Baju balap MotoGP bukan hanya sekadar pakaian balap; ia merupakan kombinasi dari teknologi tinggi dan desain inovatif yang bertujuan untuk melindungi pembalap.
Sport | 26 September 2024
Pembalap muda Indonesia, Fadillah Arbi Aditama kembali mendapat kesempatan untuk turun sebagai wildcard kelas FIM Moto3 World Championship 2024 seri Mandalika pada 28-29 September 2024.
Berita | 25 September 2024
Meski identik dengan produk asal Amerika Serikat, tapi motor-motor Harley-Davidson yang dijual saat ini bukan diproduksi di sana, lho.
Berita | 25 September 2024
Untuk memudahkan proses penukaran dan mengurangi antrean panjang, panitia telah menyiapkan beberapa lokasi dan waktu yang terjadwal.
Komunitas | 25 September 2024
Untuk simulator Pertamina Enduro VR46 Racing Team selain menggunakan motor asli Ducati Superbike 848 dengan livery Pertamina Enduro VR46 Racing Team.
Sport | 23 September 2024
Akhir pekan ini (20-22/9), gelaran balap World Superbike memasuki ronde ke-9 yang merupakan Seri Italia. Ada banyak kabar menarik dari gelaran ini.
Berita | 23 September 2024
Selain tempat wisata, Bali dikenal dengan komunitas penggemar moge yang cukup masif. Ini disadari PT Layur Astiti Bumi Kencana importir resmi BMW Motorrad.
Tips & Modifikasi | 22 September 2024
Meski motor modern yang beredar saat ini sudah jarang menghadirkan kick starter, tapi sebenarnya fitur ini masih berguna lho.
Motor Listrik | 21 September 2024
Polytron sebagai produsn motor listrik berharap pada pemerintaan selanjutnya yang dipimpin Prabowo dan Gibran dapat melanjutkan program ini.
Motor Listrik | 20 September 2024
Tidak hanya baru, Polytron juga memberi fitur canggi yang tidak dapat dimiliki Fox R dan Fox S. Dimana terdapat sistem Cruise Control.
Berita | 20 September 2024
Pihak Harley-Davidson Indonesia melalui distributor resminya, JLM Auto menyatakan ketertarikan untuk merakit motor-motor HD bermesin kecil itu secara lokal.