Berita| 12 September 2020
Yamaha WR 155R merupakan motor sport petualang yang diluncurkan oleh Yamaha pada akhir tahun 2019 lalu. Kini pihak Kepolisian Dearah (Polda) Jawa Tengah menggunakan puluhan unit motor Yamaha WR 155R.
Berita| 11 September 2020
Yamaha baru saja memberikan penyegaran pada salah satu motor bebeknya di Malaysia, yakni Lagenda 115Z 2020.
Berita| 11 September 2020
Livery Monster Energy MotoGP dihadirkan oleh Yamaha pada salah satu motor sport fairing-nya, yakni YZF-R3 atau di Indonesia lebih dikenal dengan YZF-R25.
Berita| 11 September 2020
Yamaha mengklaim antusias dan respon masyarakat terhadap produk WR 155R semakin meningkat. Oleh karenanya, pabrikan garpu tala itu akan menyediakan fasilitas test ride motor trail tersebut.
Berita| 10 September 2020
Vespa S 125 i-get model 2020 secara resmi diluncurkan oleh PT Piaggio Indonesia beberapa waktu lalu. Kali ini OtoRider mencoba untuk membandingkan antara Vespa S 125 i-get dengan Lambretta V125.
Berita| 10 September 2020
New Smash FI mengaspal di Indonesia dengan tiga pilihan warna, yakni Merah, Biru, dan Hitam. Lantas, bagaimana dengan harganya?
Berita| 9 September 2020
KTM 390 Adventure secara resmi telah diluncurkan untuk pasar Indonesia. Kehadirannya tentu akan langsung bersaing dengan motor petualang kelas menengah.
Berita| 9 September 2020
Berikut OtoRider sajikan daftar lengkap harga Yamaha MX King 150, Vega Force, dan Jupiter Z1 per September 2020.
Motor Listrik| 8 September 2020
Motor Listrik BF Goodrich tipe CG alias BF-CG telah kami beritakan kehadirannya beberapa waktu ini. Ternyata calon konsumen motor listrik BF-CG ini bisa meminta pemesanan kustomisasi.
Berita| 7 September 2020
Generasi terbaru Yamaha NMax 155 resmi diluncurkan di Filipina. Sebelumnya, skutik gambot ini hadir pertama kali di Indonesia pada penghujung 2019 lalu.
Berita| 7 September 2020
BMW Amerika Utara mengeluarkan kampanye penarikan kembali alias recall pada produk R 1250 model 2021. Kampanye recall ini dikarenakan label atau stiker panduan tekanan ban mudah lepas.
Berita| 6 September 2020
Yamaha Freego menjadi salah satu produk andalan PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) di segmen skutik 125 cc. Bagaimana detail spesifikasi serta apa saja fitur-fitur yang ditawarkan?
Berita| 6 September 2020
Kawasaki merupakan salah satu pabrikan motor Jepang yang menghadirkan beragam jenis motor di Indonesia. Perjalanannya di tanah air memang panjang, bahkan pabrikan hijau ini kerap menjadi pioneer.
Berita| 6 September 2020
Bengkel Astra Honda Authorized Service Station (AHASS) menyambut Hari Pelanggan Nasional dengan memberikan program layanan spesial. Layanan ini memiliki tema "Terima Kasih Pelanggan Setia AHASS".
Berita| 5 September 2020
Sebelumnya, beberapa merek motor ternama memiliki kembarannya di negara ini. Terbaru, kembaran motor asal Jerman, BMW S1000RR hadir dengan nama S450RR.