Delapan Hal Yang Harus Dipertimbangkan Sebelum Membeli Motor Baru

Dipublikasikan : Rabu, 17 Januari 2018 16:30
Penulis : Yulian Lahardi

Ketika Anda berniat membeli motor baru jangan abaikan delapan hal ini.

Delapan Hal Yang Harus Dipertimbangkan Sebelum Membeli Motor Baru

Bagi Anda yang sudah berniat membeli motor baru, ada baiknya mempertimbangkan sejumlah hal. Pasalnya, bila customer sudah terlanjur bertransaksi maka akan sulit dibatalkan dan uang tanda jadi bisa hangus.

Berikut ini delapan hal yang harus dipertimbangkan sebelum memilih sebuah motor di dealer versi Otorider.com:

1. Perhatikan secara detail tampilan motor apakah memang sesuai selera Anda. Pastikan Anda melihat langsung motor tersebut dan bukan dari brosur iklan.

3. Perhatikan jaringan aftersales service yang tersedia, apakah sudah masuk dalam area terdekat dari kediaman Anda. Hal ini mengingat Anda harus melakukan servis rutin demi kelangsungan garansi mesin motor tersebut.

4. Pastikan komponen fast moving dan slow moving tersedia. Anda bisa melakukan pengecekan di sejumlah jejaring sosial klub motor tersebut untuk bertukar wawasan.

5. Bila Anda menginginkan menggunakan jasa leasing sebaiknya kumpulkan terlebih dahulu dokumen dokumen sebagai syarat akad kredit terpenuhi.

6. Amati suku bunga dan lama tenor yang ditawarkan leasing tersebut. Ingat, meski dealer satu merek tapi bisa berbeda perusahaan leasingnya.

7. Pelajari dan bandingkan program aftersales service yang biasanya ditawarkan dealer. Pilihlah promo yang dianggap menguntungkan hingga setahun ke depan.

8. Jangan abaikan resale value motor yang akan dibeli. Umumnya resale value terbaik ada pada motor motor dengan merek yang sudah kuat dan populasi di jalan cukup banyak. 

 

Tag
Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.
Telah hadir! Yuk download aplikasi Otorider sekarang juga!
Google Play

Trending

#1

Terungkap! Ini Alasan Tenaga Yamaha Gear Ultima Hybrid Lebih Kecil dari Gear 125

#2

Dari Belanja hingga Nanjak, Ini Kesan Test Ride Yamaha Gear Ultima Hybrid

#3

April 2025, Segini Harga Terbaru Honda Vario 125 dan Vario 160

#4

Pelanggaran Lalu Lintas Meningkat Tajam, Ini Langkah Nyata yang Perlu Dilakukan

#5

Jelang GP Qatar, Quartararo Tak Ingin Ada Ubahan di Motornya

Terbaru

Sport | 12 menit yang lalu

Honda dan Yamaha Gelar Uji Coba Privat Dua Hari di Valencia

Dua pabrikan Jepang, memanfaatkan konsesi melakukan uji coba pribadi di Sirkuit Ricardo Tormo, dengan pembalap penguji mereka untuk menyempurnakan mesin mereka.

Berita | 3 jam yang lalu

Bulan April 2025, Bensin Mobil Gasoline 92 Dijual Rp 12.900 Per Liter

Berbeda dengan kebanyakan perusahaan minyak swasta yang mengincar pasar kota besar, perusahaan BBM Mobil justru membuka SPBU di wilayah pedesaan atau pinggiran kota.

Berita | 4 jam yang lalu

Royal Enfield Catat Rekor Penjualan Tertinggi Sepanjang Masa

Performa luar biasa ini diklaim didorong oleh permintaan yang konsisten terhadap produk-produk andalan dan beragam, baik di pasar domestik maupun internasional.

Berita | 5 jam yang lalu

CFMoto Bikin Merek Baru CFLite, Motornya Sudah Dijual di Indonesia

Sejak akhir tahun lalu pabrikan motor asal Cina, CFMoto mengeluarkan sub brand baru mereka yakni CFLite. Seperti apa motornya?

Berita | 6 jam yang lalu

Ducati Panigale V4 Lamborghini, Hasil Kolaborasi Dua Pabrikan Eksotik Italia

Dua merek ikonik Italia, berkolaborasi menciptakan kreasi unggulan khas, yang akan menggabungkan beragam nilai-nilainya.

Beranda Trending Motor Listrik