Berikut Sejumlah Tips Agar Baterai Motor Listrik Tidak Cepat Rusak

Dipublikasikan : Jumat, 22 Januari 2021 09:00
Penulis : Brian

Baterai merupakan komponen paling penting dalam menggunakan motor listrik. Oleh karenanya komponen yang satu ini harus dirawat sedemikian rupa agar tidak cepat rusak.

Berikut Sejumlah Tips Agar Baterai Motor Listrik Tidak Cepat Rusak

Baterai merupakan komponen paling penting dalam menggunakan motor listrik. Tanpa adanya baterai, maka motor tidak dapat digunakan dan tidak memiliki daya. Oleh karenanya komponen yang satu ini harus dirawat sedemikian rupa agar tidak cepat rusak.

Terdapat beberapa cara untuk merawat baterai motor listrik yang disebutkan dalam buku panduan United T1800. Pertama adalah lakukan pengecasan dengan charger standar ke sumber energi listrik untuk mengisi daya baterai. Setelah pengisian selesai, charger harus dilepaskan dari sumber energi untuk menjaga keawetan baterai.

   Baca Juga: Spirit of Passion, BMW R 18 Berbalut Fairing Tak Biasa

 

Ketiga jangan biarkan baterai dalam kondisi kehabisan daya secara total. Pihak United menyebutkan pengguna motor listrik sering lalai dalam pengecasan. Sehingga disarankan untuk melakukan pengisian setelah melakukan perjalanan, agar siap untuk perjalanan berikutnya.

   Baca Juga: Jangan Gunakan Gas Untuk Menahan Motor Listrik di Tanjakan

Terakhir bila motor tidak digunakan dalam 3 hari kedepan, maka sebaiknya sakelar utama (MCB) dimatikan. Saklar ini berada di dekat bagasi tepatnya dibawah jok penumpang.

 

Tag
Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.
Telah hadir! Yuk download aplikasi Otorider sekarang juga!
Google Play

Trending

#1

Terungkap! Ini Alasan Tenaga Yamaha Gear Ultima Hybrid Lebih Kecil dari Gear 125

#2

Dari Belanja hingga Nanjak, Ini Kesan Test Ride Yamaha Gear Ultima Hybrid

#3

April 2025, Segini Harga Terbaru Honda Vario 125 dan Vario 160

#4

Pelanggaran Lalu Lintas Meningkat Tajam, Ini Langkah Nyata yang Perlu Dilakukan

#5

Jelang GP Qatar, Quartararo Tak Ingin Ada Ubahan di Motornya

Terbaru

Sport | 34 menit yang lalu

Honda dan Yamaha Gelar Uji Coba Privat Dua Hari di Valencia

Dua pabrikan Jepang, memanfaatkan konsesi melakukan uji coba pribadi di Sirkuit Ricardo Tormo, dengan pembalap penguji mereka untuk menyempurnakan mesin mereka.

Berita | 4 jam yang lalu

Bulan April 2025, Bensin Mobil Gasoline 92 Dijual Rp 12.900 Per Liter

Berbeda dengan kebanyakan perusahaan minyak swasta yang mengincar pasar kota besar, perusahaan BBM Mobil justru membuka SPBU di wilayah pedesaan atau pinggiran kota.

Berita | 4 jam yang lalu

Royal Enfield Catat Rekor Penjualan Tertinggi Sepanjang Masa

Performa luar biasa ini diklaim didorong oleh permintaan yang konsisten terhadap produk-produk andalan dan beragam, baik di pasar domestik maupun internasional.

Berita | 5 jam yang lalu

CFMoto Bikin Merek Baru CFLite, Motornya Sudah Dijual di Indonesia

Sejak akhir tahun lalu pabrikan motor asal Cina, CFMoto mengeluarkan sub brand baru mereka yakni CFLite. Seperti apa motornya?

Berita | 6 jam yang lalu

Ducati Panigale V4 Lamborghini, Hasil Kolaborasi Dua Pabrikan Eksotik Italia

Dua merek ikonik Italia, berkolaborasi menciptakan kreasi unggulan khas, yang akan menggabungkan beragam nilai-nilainya.

Beranda Trending Motor Listrik