Inilah Wujud Motor Listrik Terbaru Dari India Seharga Rp 12 Jutaan

Dipublikasikan : Sabtu, 30 Desember 2017 20:05
Penulis : Angga M

Motor listrik buatan India berlabel Okinawa Praise ini dibanderol Rp 12,5 juta.

Inilah Wujud Motor Listrik Terbaru Dari India Seharga Rp 12 Jutaan
Otorider hadir di WhatsApp Channel Follow

Bukan hanya di Indonesia yang sedang ramai dengan aksi pamer motor listrik terbaru dari sejumlah Agen Pemegang Merek, tetapi negara sahabat juga melakukan hal yang sama. Akhir 2017 ini, India memperkenalkan motor listrik buatannya dengan harga yang dibanderol 59.889 Rupee atau setara dengan Rp 12,5 juta.

Dilansir dari Rushline, motor listrik ini bernama Okinawa Praise yang memiliki kemampuan jelajah 170 hingga 200 kilometer dengan kecepatan maksimum 75 km/jam. Motor listrik ini dilengkapi dengan lampu LED, speedometer digital dan memiliki tiga mode berkendara, yaitu economy, sporty dan turbo. Selain itu pada kaki-kaki sudah mengadopsi suspensi belakang tabung, pelek aluminium dan ban tubeless.

Okinawa Praise juga dilengkapi dengan fitur canggih seperti anti-theft sensor dan GPS tracker. Sementara itu untuk warna yang ditawarkan ada tiga pilihan, yaitu Glossy Purple/ Black Double Tone, Matte Blue/Black dan Matte Golden/Black. 

Akankah hadir di Indonesia

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.
Telegram Channel
Google News
Telah hadir! Yuk download aplikasi Otorider sekarang juga!
Bagikan  

Video

Tetap Terhubung Bersama Kami
Telah hadir! Yuk download aplikasi Otorider sekarang juga!
Hubungi Kami
Perkantoran Maisonete Mega Jalan Raya Joglo No. 41 Kebon Jeruk, Kembangan, Kota Jakarta Barat, Jakarta 11640
Email :
[email protected] (Redaksi)
[email protected] (Marketing)
OTORIDER.com Member of : Logo Bintang Langit Multimedia
Copyright © 2025. Otorider.com. All rights reserved.