Motor Ini Akhirnya Disuntik Mati, Begini Penjelasan Honda Indonesia
Motor ini akhirnya disuntik mati. Begini penjelasan Honda Indonesia.
PT. Astra Honda Motor (AHM) akhirnya menyuntik mati Honda Spacy alias tidak diproduksi lagi. Pihak AHM melalui Rina Listiani selaku Public Relation Manager mengakui bahwa telah terjadi pergeseran tren pasar dan minat konsumen yang menyebabkan emblem Spacy segera dimakamkan.
"Untuk Honda Spacy, kami melihat ada pergeseran tren pasar dan minat konsumen, sehingga kami mempertimbangkan untuk tidak dilanjutkan lagi," jelasnya. Lalu bagaimana dengan nasib pemilik Honda Spacy terhadap layanan purnajual? Ikuti terus penjelasannya di Otorider.com.
Berikut data spesifikasi Honda Spacy:
Tipe Mesin | 4 - Langkah, SOHC |
Volume Langkah | 108 cc |
Sistem Suplai Bahan Bakar | Karburator VK22 x 1 |
Diameter X Langkah | 50 x 55 mm |
Tipe Tranmisi | Otomatis, V-Matic |
Rasio Kompresi | 9,2 : 1 |
Daya Maksimum | 8,54 PS / 8.000 rpm |
Torsi Maksimum | 8,04 Nm / 6.000 rpm |
Tipe Starter | Pedal &Elektrik |
Tipe Kopling | Otomatis, Sentrifugal, Tipe Kering |
Sistem Pendingin Mesin | Pendingin dengan Kipas |