Berita| 30 May 2017
Sedikit menggelitik saat melihat perbedaan nama Suzuki GSX-R150 dan GSX-250R. Bukan soal angka yang jadi penunjuk kapasitas mesin. Tapi, justru pada letak huruf R yang berbeda.
Sport| 28 May 2017
Salah satu pembalap di ajang World Superbike (WSBK) 2017, Nicky Hayden meninggal dunia pada Senin (22/5) lalu karena kecelakaan di Italia.
Sport| 25 May 2017
Orang bijak kerap berkata, gantungkanlah cita-cita setinggi langit. Hal ini juga yang diterapkan oleh juara dunia MotoGP 2006, Nicky Hayden yang meninggal pada Senin (22/5) lalu.
Tips & Modifikasi| 25 May 2017
Bukan hanya sekadar alat transportasi, sepeda motor kini juga menjadi alat aktualisasi diri dengan modifikasi. Hal ini disadari PT Astra Honda Motor (AHM)
Sport| 23 May 2017
Ada banyak fakta dari rider asal Owensboro, Amerika Serikat yang belum diketahui banyak orang. Apa saja?
Sport| 23 May 2017
Meninggalnya juara dunia MotoGP 2006, Nicky Hayden pada Senin (22/5) terbilang mengejutkan. Sederet ucapan duka cita berdatangan.
Sport| 23 May 2017
Disinyalir juara MotoGP 2006 itu lengah dan mendengarkan musik melalui earphone saat bersepeda di jalan.
Sport| 22 May 2017
Kabar duka hadir dari juara MotoGP 2006, Nicky Hayden bagi pecinta balap roda dua dunia.
Sport| 22 May 2017
Sebagai pembalap tuan rumah, rider tim Tech3 Yamaha, Johann Zarco sukses memuaskan pendukungnya dengan finish di posisi ke-2 dalam ajang MotoGP Le Mans 2017 kemarin (21/5).
Sport| 22 May 2017
Andi Gilang absen pada CEV Moto3 Junior World Championship di Le Mans, Perancis kemarin (21/5). Ini karena rider asal Indonesia tersebut mengalami cedera.
Sport| 21 May 2017
Seru! Rossi bertarung ketat dengan Vinales di MotoGP Le Mans, Prancis. Sayang VR46 terjatuh dan tak bisa melanjutkan lomba, padahal sudah lap terakhir!
Komunitas| 21 May 2017
Komunitas Motor Boks (Kombo) Parung merayakan hari jadi yang pertama di Telaga Kahuripan, Bogor pada (13/5), dengan tujuan menjalin tali silahturahmi bikers komunitas motor.
Komunitas| 20 May 2017
Minggu siang (20/5) tiba-tiba ratusan motor custom dan modifikasi terlihat membanjiri pinggiran lapangan terbang Pondok Cabe di Tangerang Selatan.
Sport| 19 May 2017
Kabar kurang sedap bagi penggemar balap dunia hadir dari juara MotoGP 2006, Nicky Hayden.
Berita| 16 May 2017
Safety riding menjadi salah satu program yang digencarkan oleh Honda. Untuk itu, dibutuhkan instruktur yang cakap. Kemampuan para instruktur tersebut juga diuji.
12 jam yang lalu
13 jam yang lalu
20 jam yang lalu
20 jam yang lalu
21 jam yang lalu




















