Ini Deretan Aksesori Resmi All New Honda BeAT FI

Dipublikasikan : Rabu, 14 September 2016 11:50
Penulis : Ilham Pratama

Selain melepas versi terbaru dari skuter matik BeAT FI, PT Astra Honda Motor (AHM) juga menyertakan aksesori resmi dari motor laris tersebut.

Ini Deretan Aksesori Resmi All New Honda BeAT FI
Otorider hadir di WhatsApp Channel Follow

Selain melepas versi terbaru dari skuter matik BeAT FI, PT Astra Honda Motor (AHM) juga menyertakan aksesori resmi dari motor laris tersebut.

Seperti dapat dilihat pada website resminya, ada enam panel aksesori resmi yang bisa ditambahkan pada BeAT FI terbaru. Diantaranya wheel sticker, fan protector, muffler protector, air filter protector, visor dan rubber step floor.

Semua aksesori tersebut bisa dipasang sendiri karena penggunaannya yang plug and play, alias tanpa rombakan apapun.

Oiya, untuk paketannya disediakan dalam dua pilihan warna, yakni merah dan abu-abu. Sedangkan pembeliannya bisa didapat di dealer resmi Honda, dengan sistem paketan maupun satuan. Anda berminat? (otorider.com)

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.
Telegram Channel
Google News
Telah hadir! Yuk download aplikasi Otorider sekarang juga!
Bagikan  

Video

Tetap Terhubung Bersama Kami
Telah hadir! Yuk download aplikasi Otorider sekarang juga!
Hubungi Kami
Perkantoran Maisonete Mega Jalan Raya Joglo No. 41 Kebon Jeruk, Kembangan, Kota Jakarta Barat, Jakarta 11640
Email :
redaksi@otorider.com (Redaksi)
marketing@otorider.com (Marketing)
OTORIDER.com Member of : Logo Bintang Langit Multimedia
Copyright © 2025. Otorider.com. All rights reserved.