Masukan kata kunci yang ingin Anda cari pada kotak diatas.

Tentang Kami
Disclaimer Hubungi Kami Info Iklan Karir Peraturan Media Siber Redaksi Tentang Otorider
Hubungi Kami
Perkantoran Maisonete Mega Jalan Raya Joglo No. 41 Kebon Jeruk, Kembangan, Kota Jakarta Barat, Jakarta 11640
Email :
redaksi@otorider.com (Redaksi)
marketing@otorider.com (Marketing)
Member of :
Copyright © 2024. Otorider.com. All rights reserved.

Pria Asal Surabaya Ini Dapat Vespa LX Gratis dari Piaggio Indonesia

Selasa, 20 Juni 2017
Angga M

Digital Content Competition #ColorofVespa : Show Your True Colors, yang diadakan Piaggio Indonesia telah mengumumkan hasil pemenang yang berhak dengan membawa pulang hadiah utama satu unit Vespa LX i-get 125 terbaru.

Kompetisi yang berlangsung dari 10 April hingga 10 Juni 2017 dimenangkan atas nama Ardy, @ardyardyo berasal dari kota Surabaya sebagai pemenang Best of the Best.

Pengumuman pemenang bersamaan dengan buka puasa bersama komunitas dan media dalam rangka merayakan bulan suci Ramadhan di Queens Head, Kemang, Jakarta selatan (19/6).

BACA JUGA

"Generasi muda Indonesia mempunyai bakat unik, karakter positif dan pola pikir yang harus selalu didukung dan dirayakan. Karena ajang kompetisi untuk anak muda yang bisa berkreasi dan pencinta Vespa agar bisa mengeksplorasi lebih jauh kreatifitas dan mendapat tanggapan yang luar biasa," ujar Andre Sanyoto, Direktur Marketing Piaggio Indonesia.

Kompetisi yang dijadikan juri sudah ahli dalam bidangnya masing masing dan profesional yang sudah menjadi gaya hidup dan erat dengan merek Vespa, Juri yang di pilih Piaggio Indonesia seperti, jurnalis dan bintang tv Jujuk Margono, fotografer profesional Heret Frastio, Artis dan pendiri ONX Studio Rony Rahadian.

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoRider, caranya klik link https://t.me/otoridercom , kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.

Terbaru

Sport | 14 jam yang lalu

Pembalap Indonesia Bisa Cari Ilmu di Akademi Valentino Rossi

Motor Listrik | 16 jam yang lalu

Berikut Daftar Bengkel Konversi Motor Listrik Gratis

Berita | 1 hari yang lalu

Harga Terbaru Yamaha Fazzio per April 2024

Sport | 1 hari yang lalu

Hasil MotoGP Jerez 2024: Podium Dikuasai Ducati

Sport | 1 hari yang lalu

Marc Marquez Tampil Impresif di MotoGP Jerez, Spanyol 2024
Beranda Trending Motor Listrik