Motor Sport kelas 250 cc yakni Kawasaki Ninja Series memang sangat diminati di pasaran. Apalagi Ninja 250 cc hadir lebih dulu dibandingkan pesaingnya dari Honda dan Yamaha. Sehingga nama Ninja lebih kental di kelas ini dibandingkan produk lainnya.
Kawasaki pun memiliki dua konfigurasi mesin pada model Ninja 250 cc-nya. Terdapat mesin berkonfigurasi satu silinder dan dua silinder pada model Ninja 250 cc. Hal ini tentunya memberikan keleluasaan konsumen dalam membeli produk Ninja 250 cc, karena brand kompetitor tidak menyajikan pilihan tersebut.
Bagi yang berminat terhadap produk Kawasaki Ninja 250 cc series, berikut daftar harga Kawasaki Ninja 250 cc bulan Agustus 2019 untuk wilayah DKI Jakarta & Sekitarnya
Sumber: Website PT. Kawasaki Motor Indonesia. Data diambil tanggal 14 Agustus 2019 dan harga tertera adalah On the Road DKI Jakarta. Harga tidak mengikat dan sewaktu-waktu dapat berubah tanpa pemberitahuan terlebih dahulu.