Yamaha Indonesia Lanjutkan Program Vaksin Tahap Kedua

Dipublikasikan : Senin, 9 Agustus 2021 06:00
Penulis : Brian

Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) menggelar program vaksinasi yang berlangsung di pabriknya. Kini tahap kedua tengah berlangsung mulai tanggal 5, hingga 9, 10, dan 12 Agustus mendatang.

Yamaha Indonesia Lanjutkan Program Vaksin Tahap Kedua

Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) menggelar program vaksinasi yang berlangsung di pabriknya. Kini tahap kedua tengah berlangsung mulai tanggal 5, hingga 9, 10, dan 12 Agustus mendatang. Program vaksinasi yang diadakan Yamaha Indonesia bersifat gratis dan dapat diikuti oleh semua masyarakat.

Frengky Rusli selaku Chief DDS 1 PT YIMM mengatakan antusiasme masyarakat di tahap 1 sangat baik. Menurutnya antusiasme dikarenakan pemahaman masyarakat tentang pentingnya vaksinasi Covid-19. Pihaknya pun mengapresiasi kepada masyarakat yang turut hadir dan menikmati event vaksin Yamaha ini.

   Baca Juga: Dirilis Sebulan Lagi, Simak Detail Spesifikasi KTM 250 Adventure 2021

"Yamaha juga mengapresiasi kepada masyarakat yang turut hadir dan menikmati event vaksin Yamaha, maka pada vaksin tahap kedua ini Yamaha menyiapkan program tambahan berupa voucher diskon sampai dengan 25% kepada para peserta vaksin,” tutur Frengky dalam keterangan tertulis.

Program vaksinasi ini berlangsung di pabrik YIMM yang berlokasi di Dr KRT Radjiman Widyoningrat, Pulo Gadung, Jakarta Timur. Yamaha juga memberikan sejumlah hadiah menarik untuk dibawa pulang. Mulai dari voucher Rp 500 ribu setiap pembelian motor Yamaha, T-shirt, dan Tumbler Eksklusif.

   Baca Juga: Detail Spesifikasi The New Ducati Multistrada V4, Tenaganya 170 HP!

Peserta vaksin juga berkesempatan untuk mengikuti program giveaway vaksin bersama Yamaha. Peserta hanya perlu melakukan foto di photo booth kemudian diunggah ke Instagram. Selanjutnya tag akun @YamahaJabodetabek.id dan gunakan hastag #YamahaDay2021Jabodetabek #AyoVaksinBarengYamaha.

 

Tag
Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.
Telah hadir! Yuk download aplikasi Otorider sekarang juga!
Google Play

Trending

#1

Pelonggaran TKDN, Apakah Harga Motor Listrik Akan Naik?

#2

Yamaha Gear Ultima 125 Hadir dengan Behel Belakang Baru, Terbuat dari Apa?

#3

Optimisme Moeldoko Tak Sejalan dengan Realita Penjualan Motor Listrik

#4

Daftar Harga Motor Bebek Honda April 2025 Naik, Ini Rinciannya

#5

Yamaha Cygnus Gryphus, Cuma 125cc Tapi Lebih Mahal Dari Aerox

Terbaru

Sport | 13 jam yang lalu

Alex Marquez Mengaku Gugup Hadapi MotoGP Jerez 2025

Alex finish di urutan kedua, tepat di antara dua pembalap Ducati Lenovo, Marc Marquez s

Berita | 15 jam yang lalu

Daftar Harga Terbaru Motor Royal Enfield di Indonesia 2025

Bagi pecinta motor retro dan adventure, Royal Enfield menawarkan pilihan menarik untuk semua kebutuhan berkendara.

Berita | 16 jam yang lalu

Daftar Harga Motor Matik Suzuki April 2025, Banyak Pilihan

uzuki Indonesia terus memperlihatkan komitmennya dalam memenuhi kebutuhan mobilitas masyarakat tanah air, Mulai dari skuter ekonomis hingga premium

Berita | 18 jam yang lalu

Penerapan ERP Jakarta: Sepeda Motor Tak Lagi Gratis Melintas?

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta kembali menggulirkan wacana penerapan sistem jalan berbayar elektronik atau Electronic Road Pricing (ERP) di sejumlah ruas jalan utama.

Berita | 19 jam yang lalu

10 Tahun Beredar, Ada 3 Juta Unit Yamaha NMax Terjual di Indonesia

Di bulan April 2025 ini, PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) merayakan satu dekade eksistensi skuter premium andalan mereka Yamaha NMax.

Beranda Trending Motor Listrik