Masukan kata kunci yang ingin Anda cari pada kotak diatas.

Tentang Kami
Disclaimer Hubungi Kami Info Iklan Karir Peraturan Media Siber Redaksi Tentang Otorider
Hubungi Kami
Perkantoran Maisonete Mega Jalan Raya Joglo No. 41 Kebon Jeruk, Kembangan, Kota Jakarta Barat, Jakarta 11640
Email :
redaksi@otorider.com (Redaksi)
marketing@otorider.com (Marketing)
Member of :
Copyright © 2024. Otorider.com. All rights reserved.

Juarai Debutnya di Balap Virtual, Bukti Lorenzo Masih Bisa Kompetitif?

Senin, 1 Juni 2020
Thio Pahlevi

Jorge Lorenzo mengawali debutnya di ajang balap virtual MotoGP, Minggu (31/5) malam. Pembalap tes tim Monster Yamaha ini pun langsung mendapatkan hasil gemilang pada perlombaan pertamanya dengan keluar sebagai juara.

Mengambil tempat di Sirkuit Silverstone, Inggris, Lorenzo sempat tertinggal dan terjatuh akibat bersenggolan dengan pembalap LCR Honda Idemitsu, Takaaki Nakagami. Meskipun demikian, ia pun berhasil kembali ke barisan depan dan menjadi pemenangnya.

   Baca Juga: Harga Bekas Honda Revo Mulai dari Rp 4 Jutaan

 

"Pada balap virtual kali ini, saya berlatih dengan teman-teman saya dan saya menjadi cukup baik. Walaupun saya sempat terjatuh, tapi untungnya saya tidak kehilangan konsentrasi," ujar Lorenzo seperti dilansir dari GPOne.

   Baca Juga: Kilas Sejarah Motor Legendaris Honda Supra di Indonesia

Meskipun menjadi juara balap virtual, Lorenzo pun mengungkapkan keinginannya untuk kembali ke lintasan sungguhan. Seperti yang sudah diketahui, adanya wabah Covid-19 ini membuat ajang MotoGP terpaksa ditunda dan bahkan beberapa seri harus dibatalkan.

"Di satu sisi saya sedih, karena saya benar-benar ingin balapan, tetapi di sisi lain saya sadar bahwa tanpa tes yang cukup, saya tidak berpikir saya bisa bersaing. Bagaimanapun, sekarang saya tetap terus berlatih," ungkap Lorenzo terkait kesempatan balapan Wild Card-nya di Barcelona.

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoRider, caranya klik link https://t.me/otoridercom , kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.

Terbaru

Berita | 11 jam yang lalu

Punya Tiga Warna Baru, Ini Spesifikasi Yamaha FreeGo 125

Berita | 12 jam yang lalu

Yamaha FreeGo Dapat Warna Baru, Harga Mulai Rp 21 Jutaan

Berita | 19 jam yang lalu

Otorider Do Care Season 2024 Resmi Dibuka

Motor Listrik | 19 jam yang lalu

PEVS 2024: Tingkatkan Kesadaran dan Pemahaman Kendaraan Listrik

Berita | 1 hari yang lalu

Mei 2024, Berikut Harga Baru Honda BeAT, Scoopy, dan Genio
Beranda Trending Motor Listrik