Masukan kata kunci yang ingin Anda cari pada kotak diatas.

Tentang Kami
Disclaimer Hubungi Kami Info Iklan Karir Peraturan Media Siber Redaksi Tentang Otorider
Hubungi Kami
Perkantoran Maisonete Mega Jalan Raya Joglo No. 41 Kebon Jeruk, Kembangan, Kota Jakarta Barat, Jakarta 11640
Email :
redaksi@otorider.com (Redaksi)
marketing@otorider.com (Marketing)
Member of :
Copyright © 2024. Otorider.com. All rights reserved.

Andrea Dovizioso Merasa Aneh Balapan Pakai Motor Yamaha

Sabtu, 18 September 2021
Brian

MotoGP Misano yang berlangsung di Italia merupakan kampung halaman Andrea Dovizioso. Pembalap yang biasa disapa Desmodovi itu akan menjadi rekan satu tim Valentino Rossi di Petronas Yamaha SRT. Artinya setelah cukup lama di Ducati, kemudian absen MotoGP, kini Dovi kembali balapan dengan pabrikan yang sama di tahun 2012 lalu.

Dilansir dari Tuttomotoriweb, Andrea Dovozioso merasa senang kembali ke lintasan balap. Mantan pembalap Ducati dan pembalap tes Aprilia itu resmi menandatangani kontrak untuk sisa tahun ini dan 2022 bersama Petronas Yamaha SRT. Lantas bagaimana impresi Dovi saat kembali ke balapan MotoGP?

   Baca Juga: Mario Suryo Aji Target Kuasai Klasemen 10 Besar FIM CEV Moto3

Bagi Andrea Dovizioso, balapan bersama Yamaha merupakan nostalgia lama. Pabrikan yang satu ini sempat menjadi bagian dari sejarah karirnya sebelum bergabung dengan Ducati. Meskipun cukup familiar, namun Dovi meyakini akan sangat berbeda dibandingkan motornya di tahun 2012 lalu.

   Baca Juga: Jadwal MotoGP San Marino, Italia 2021: Balapan Spesial untuk Valentino Rossi

"Kita berbicara tentang motor yang sangat berbeda dari yang saya gunakan dalam 8 tahun terakhir. Setidaknya untuk tahun ini. Saya kembali secepat mungkin karena saya membutuhkannya untuk 2022. Hasilnya akan merugikan, tetapi targetnya tahun depan," pungkas Dovi.

 

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoRider, caranya klik link https://t.me/otoridercom , kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.

Terbaru

Berita | 3 jam yang lalu

Otorider Do Care Season 2024 Resmi Dibuka

Motor Listrik | 3 jam yang lalu

PEVS 2024: Tingkatkan Kesadaran dan Pemahaman Kendaraan Listrik

Berita | 1 hari yang lalu

Mei 2024, Berikut Harga Baru Honda BeAT, Scoopy, dan Genio

Berita | 1 hari yang lalu

Ragam Pembaruan Vespa Primavera dan Sprint Edisi 2024

Berita | 1 hari yang lalu

Piaggio Indonesia Luncurkan Vespa Primavera dan Sprint Terbaru
Beranda Trending Motor Listrik