Masih Bungkam, Maverick Vinales Belum Pikirkan Musim 2022

Dipublikasikan : Senin, 19 Juli 2021 17:00
Penulis : Thio Pahlevi

Maverick Vinales belum memberikan keputusannya terkait tim yang akan dibela pada MotoGP 2022 mendatang. Pembalap bernomor 12 ini resmi berpisah dari Monster Yamaha pada akhir musim 2021.

Masih Bungkam, Maverick Vinales Belum Pikirkan Musim 2022

Maverick Vinales belum memberikan keputusannya terkait tim yang akan dibela pada MotoGP 2022 mendatang. Pembalap bernomor 12 ini resmi berpisah dari Monster Yamaha pada akhir musim 2021. Sejumlah tim pun dikaitkan dengan Vinales, antara lain Aprilia dan Ducati.

Vinales sendiri mengaku belum memutuskan kemana dirinya akan  berlabuh musim depan. Saat ini ia hanya ingin menikmati masa liburan usai mengalami performa yang naik-turun di paruh pertama musim 2021. Selain itu, Vinales juga bertekad tetap fokus untuk menghadapi paruh kedua musim dengan lebih baik lagi.

   Baca Juga: Inspirasi Modifikasi, Yamaha MT-15 Bergaya Hyper Naked

Meski telah memutuskan meninggalkan Yamaha, Vinales mengaku bakal tetap berjuang dengan seluruh kemampuannya hingga akhir musim. Tak hanya itu, ia juga turut berterima kasih pada Yamaha yang telah memberinya kesempatan.

   Baca Juga: Harga Terkini Honda Vario 125 dan 150 Juli 2021, Cuma Beda Tipis, Mending Mana?

"Saya lebih suka tenang dan menikmati hidup, 10 tahun di sini berlalu dengan sangat cepat. Saya tidak menikmati apa pun di sirkuit, dan di paruh kedua musim saya akan mencoba lebih menikmatinya. Saya akan profesional dan memberikan semua yang saya miliki. Saya sangat berterima kasih kepada Yamaha atas kesempatan yang mereka berikan kepada saya dan untuk apa yang mereka pertaruhkan pada saya. Kami telah mencoba," kata Vinales.

Tag
Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.
Telah hadir! Yuk download aplikasi Otorider sekarang juga!
Google Play

Trending

#1

Terungkap! Ini Alasan Tenaga Yamaha Gear Ultima Hybrid Lebih Kecil dari Gear 125

#2

Dari Belanja hingga Nanjak, Ini Kesan Test Ride Yamaha Gear Ultima Hybrid

#3

April 2025, Segini Harga Terbaru Honda Vario 125 dan Vario 160

#4

Mengenal Microsleep, Bahaya di Jalan Tanpa Disadari

#5

Jelang GP Qatar, Quartararo Tak Ingin Ada Ubahan di Motornya

Terbaru

Berita | 5 jam yang lalu

Cicip Deretan Motor Baru MForce Indonesia, Ada Apa Saja?

Pada Kamis (17/4), PT MForce Indonesia menggelar acara media gathering, sekaligus membuka sesi test ride pada beberapa line up terbaru mereka.

Berita | 6 jam yang lalu

Tengok Cicilan dan DP Honda CBR150R Baru di Bulan April 2025

Buat penggemar motor sport fairing, sosok Honda CBR150R 2025 bisa jadi opsi berkat beragamnya pilihan warna dari dua variannya, yakni Non ABS dan ABS.

Sport | 7 jam yang lalu

Gagal Podium di MotoGP Qatar, Alex Marquez Senang Tetap Raih Poin

Alex Marquez gagal meraih podium saat menjalani Race utama MotoGP Qatar pada akhir pekan lalu. Dalam balapan tersebut, ia finish di posisi keenam.

Berita | 8 jam yang lalu

Honda Revo Fit Jadi Motor Termurah AHM, Cicilannya Mulai Rp 700 Ribuan

Per bulan April 2025 ini, nyaris seluruh motor baru Honda dilepas dengan harga di atas Rp 18 juta. Tapi masih ada kok motor baru mereka yang dilepas dengan harga Rp 17 jutaan.

Berita | 9 jam yang lalu

Catat! Berikut Tanggal dan Lokasi Gelaran GIIAS 2025

Pameran otomotif Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) bakal kembali terselenggara tahun ini. Lantas, kapan dan di mana GIIAS 2025 akan digelar?

Beranda Trending Motor Listrik