Tips & Modifikasi| 30 June 2020
Komstir merupakan komponen paling penting dalam sebuah sepeda motor. Tentunya komponen yang satu ini sering terdengar di telinga para pengendara motor, kira-kira apa ya fungsinya?
Berita| 30 June 2020
Kawasaki tampaknya sedang mengerjakan teknologi baru untuk sepeda motornya. Teknologi tersebut berupa alat prediksi elektronik yang memungkinkan untuk memahami keadaan lingkungan.
Berita| 28 June 2020
Kabarnya motor ini akan dipasarkan dengan merek Keeway dibawah naungan PT Benelli Motor Indonesia. Namun ternyata motor ini telah diluncurkan lebih dulu di Eropa dengan merek Bullit V-Bob 250.
Berita| 27 June 2020
Aplikasi My Yamaha Motor merupakan sebuah perangkat lunak yang memudahkan konsumen untuk mencari informasi terkait dealer dan servis. Aplikasi ini diluncurkan oleh pabrikan pada April 2020.
Berita| 26 June 2020
Mengambil DNA dari Tenere XT600 yang hadir pada 1983 silam, Tenere 700 Rally juga dikenal sebagai XTZ700SP. Apa saja yang ditawarkan?
Berita| 26 June 2020
Sejumlah fitur unggulan pun diberikan pada skutik 125 cc ini. Honda Grazia juga hadir dengan dua pilihan varian, yakni Standard dan Deluxe.
Berita| 26 June 2020
Tanda Nomor Kendaraan Bermotor (TNKB) merupakan bukti kendaraan yang telah terdaftar di Kepolisian. Plat nomor sendiri juga dapat dijadikan sebagai tanda bukti kepemilikan seperti layaknya STNK, BPKB.
Berita| 26 June 2020
Era kendaraan listrik mulai bergerak perlahan-lahan dalam beberapa kurun waktu terakhir. Terdapat sejumlah merek baru yang bermain di pasar kendaraan listrik ini.
Berita| 25 June 2020
Edisi terbatas dari Kawasaki Ninja ZX-10R KRT Champion Edition resmi diluncurkan. Apa saja perbedaannya?
Berita| 25 June 2020
Merek motor asal Austria ini dibekali dua pilihan warna, yakni Hitam dan Silver serta dua pilihan varian, Crossfire 500 dan Crossfire 500 X. Seperti apa detail tampilannya?
Berita| 25 June 2020
Di Indonesia sepeda motor bukan hanya sebagai transportasi saja, melainkan dapat membawa barang. Pasalnya banyak yang mengangkut barang cukup besar melebihi dimensi dari motor itu sendiri.
Sport| 23 June 2020
Berbicara motor paling cepat dan paling canggih, tentunya tidak jauh dari MotoGP. Dengan banyaknya teknologi baik dari mesin maupun elektrikalnya, tentunya bikin penasaran mengenai harganya.
Tips & Modifikasi| 23 June 2020
Agar kesehatan serta keselamatan berkendara tetap terjaga, maka ada beberapa hal yang perlu diperhatikan. Apa saja?
Berita| 23 June 2020
Force 155 atau yang juga dikenal dengan nama Majesty 155 resmi diluncurkan oleh Yamaha. Bagaimana tampilan dan spesifikasinya?
Berita| 22 June 2020
Sebagai barang bukti pelanggaran, biasanya petugas dapat menyita SIM dan STNK. Tetapi banyak yang tidak tahu bahwa Kepolisian diperbolehkan untuk menyita kendaraan yang melanggar aturan.